Tak Penuhi Panggilan Polisi, Jerinx SID Anggap Seteru dengan Deni Adam Hanya Salah Paham

Jerinx SID berharap kasusnya dengan Deni Adam tidak dibesar-besarkan, karena hanya permasalahan pribadi dan salah paham.

Tasmalinda
Senin, 26 Juli 2021 | 13:57 WIB
Tak Penuhi Panggilan Polisi, Jerinx SID Anggap Seteru dengan Deni Adam Hanya Salah Paham
Jerinx SID [instagram] Tak Penuhi Panggilan Polisi, Jerinx SID Anggap Seteru dengan Deni Adam Hanya Salah Paham

"Tapi sebelum laporan dibuat saya menyadari kekeliruan itu sehingga mengambil inisitif meminta maaf langsung pada AD, saya menduga mestinya masalah ini sudah selesai. Sayangnya AD tetap memaksa menempuh proses hukum saya tidak tahu motifnya apalagi yang bersangkutan juga sudah memaafkan, tidak masalah saya hormati dan tetap akan saya hadapi," beber Jerinx.

Sebelumnya Adam Deni (AD) mengungkap jika Jerinx tidak berniat membuat video permintaan maaf semana mestinya yang menjadi permintaan Adam Deni dalam menyelesaikan perseteruan tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak