5 Provinsi Ini Menuai Pujian dari Satgas Covid-19, Sumsel Tak Terima

Lima provinsi ini dinilai menyumbang angka kesembuhan pasien Covid-19 yang tinggi. Satgas Covid-19 memberikan pujian.

Tasmalinda
Rabu, 02 Desember 2020 | 07:31 WIB
5 Provinsi Ini Menuai Pujian dari Satgas Covid-19, Sumsel Tak Terima
Ilustrasi - Pemeriksaan kesehatan. Satgas Covid 19 memberikan pujian pada provinsi yang angka kesembuhannya tinggi. ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/ws

4. Jawa Timur

Jawa Timur mengalami peningkatan kesembuhan sebanyak 490 orang, di minggu sebelumnya hanya terjadi 1.683 kesembuhan, pada minggu ini kesembuhan terjadi sebanyak 2.173 orang pasien Covid-19.

Ilustrasi virus covid 19. Di Sumsel, dua daerah masih ditetapkan sebagai zona merah penyebaran virus ini.
Ilustrasi virus covid 19. Di Sumsel, dua daerah masih ditetapkan sebagai zona merah penyebaran virus ini.

5. Banten

Banten mengalami peningkatan kesembuhan sebanyak 449 orang, di minggu sebelumnya hanya terjadi 8 kesembuhan, pada minggu ini kesembuhan terjadi sebanyak 457 orang pasien Covid-19.

Baca Juga:KPAI Usul Siswa dan Guru Cuci Tangan Satu Jam Sekali Saat Sekolah Dibuka

Sementara itu Prof. Wiku juga mengungkap terjadinya kenaikan angka kesembuhansecara nasional se-Indonesia.

Pada minggu ini kesembuhan naik 6,1 persen, dari yang tadinya kesembuhan minggu lalu hanya 24.627 orang yang sembuh. Pada minggu ini bertambah menjadi 26.136 orang yang sudah sembuh.

Sementara Provinsi Sumatera Selatan sendiri belum dinilai sebagai penyumbang angka kesembuhan yang tinggi.

Sumber: Suara.com

Baca Juga:Terduga Teroris Diamankan di Toko Ponsel, Jaringan Jemaah Islamiah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini