SuaraSumsel.id - Dikenal dengan nama bunga keabadian, bunga Edelweiss kerap ditemui di daerah pegunungan.
Tidak sedikit mereka yang telah melakukan perjalanan ke daerah ketinggian itu menemukan bunga ini. Beberapa gunung di Jawa, terkenal dengan taman bunga Edelweiss yang juga kerap dibawa menjadi buah tangan. Akibatnya, habitat bunga ini terus berkurang.
Di gunung Dempo Sumatera Selatan juga ada yang dikenal dengan nama tanaman kayu panjang umur. Tanaman ini tidak berbunga, namun tumpukan daunnya terlihat berbentuk bunga.
Sama dengan Edelweiss, habitat tanaman kayu ini juga semakin sedikit.
Febri, salah seorang pedaki menceritakan jika bunga ini nampak juga unik. Keberadaannya pada ketinggian tertentu membuat bunga ini juga langka hingga banyak yang ingin memiliki. Bunga ini paling banyak berada di pos akhir menuju puncak gunung Dempo.
“Mirip kembang pucuk merah. Di pangkal batangnya ada serabut tipis kuning. Tanamannya memang unik,” ujar dia kepada Suara.com, Rabu (16/9/2020).
Batang tanaman yang sering dipergunakan sebagai tambahan bahan kayu api membuat habitat tanaman ini juga makin sedikit.
“Ada yang bawa, dan di atas juga dipakai untuk tambahan bara,” ucap ia.
Sementara itu, beberapa fakta mengenai Edelweiss di antaranya, tumbuh di ketinggian 20.000 mdpl ke atas dengan kelembapan yang tinggi, bunga ini tumbuh setinggi 1-4 meter di gunung-gunung di Jawa. Pernah dijadikan perangko oleh Pos Indonesia pada 2003 dan berbunga setelah musim hujan berakhir, seperti bulan April hingga September.
Baca Juga: Peluang Hujan di Sumsel Akibat Sirkulasi Eddy Kalimantan
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian
-
Minat Investasi Melonjak 66,8%, Tabungan Emas Holding UMi BRI Melejit hingga 13,7 Ton