SuaraSumsel.id - Komisi Pemilihan Umum atau KPU Sumsel akan menggelar rekapitulasi suara di tingkatan provinsi, namun KPU kota Palembang belum menyelesaikan perhitungan plenonya.
Diketahui baru 16 KPU di Sumsel yang mengirimkan hasil pleno rekapitulasi. "KPU Palembang menyusul karena masih melakukan rekapitulasi terutama menghitung ulang di PPK Sukarame," ujar Ketua KPU Sumsel, Andika Pranata Jaya, Rabu (6/3/2024).
Disebutkan jika rekapitulasi dari KPU Palembang dapat segera diselesaikan.
“Untuk rekapitulasi, kita akan mulai dari Kabupaten PALI dan menyusul daerah lain. Per harinya kita menargetkan bisa selesai 4 daerah, tapi kita juga melihat situasi dan perkembangannya,” ujarnya.
Dalam 4 hari proses rekapitulasi KPU Sumsel menargetkan bisa menyelesaikannya. “Mudah-mudahan pada 10 Maret nanti selesai semua dan bisa langsung diumumkan di laman milik KPU Sumsel,” ungkapnya.
Masyarakat juga bisa ikuti proses rekapitulasi tingkat provinsi yang dilaksanakan secara terbuka melalui siaran langsung di kanal Youtube KPU Provinsi Sumatera Selatan dan Instagram kpuprovinsisumsel.
“KPU kabupaten/kota akan membacakan hasil rekapitulasi mereka dan kemudian KPU provinsi akan mengesahkan.
Dalam Pemilu 2024 di Sumsel berjalan dengan baik. Semua warga bisa menyalurkan hak pilihnya dan pemilih bisa mendapat informasi terkait hasil suara.
“Pelaksanaan Pemilu di Sumsel berjalan dengan baik, semua warga negara bisa menyalurkan hak pilih. Hasilnya pun bisa diketahui oleh seluruh warga Sumsel, jadi Pemilu kali ini berjalan dengan baik,” tutupnya.
Baca Juga: Survei Elektabilitas PJ Wali Kota Ratu Dewa Naik, Penyebabnya Karena Hal Ini
Berita Terkait
-
Survei Elektabilitas PJ Wali Kota Ratu Dewa Naik, Penyebabnya Karena Hal Ini
-
Polda Sudah Melarang, Hiburan Musik Remix Saat Pesta Pernikahan di Sumsel Viral
-
Harga Beras di Sumsel Hanya Turun Rp500 Per Kilogram
-
Dugaan Politik Uang, 2 Caleg Gerindra di Sumsel Mangkir Klarifikasi Gakkumdu
-
Heboh Skandal Panas dengan Anak Buahnya, Camat Pemulutan Dimutasi
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi
-
10 HP Harga Terjangkau untuk Update Android Jangka Panjang, Ideal bagi Pelajar & Karyawan
-
5 Cushion Matte untuk Tampilan Wajah Rapi Tanpa Kesan Dempul
-
Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna