SuaraSumsel.id - Heboh di media sosial, penampakan ikan gabus emas di Musi Banyuasin Sumatera Selatan. Ikan gabus ini ditemukan di Desa Sri Gunung, Kecamatan Sungai Lilin, Musi Banyuasin, Sumatera Selatan.
Masyarakat pun dibuat heboh dengan penemuan ini. Penemuan ikan gabus emas ini telah ratusan kali dibagikan pengguna media sosial.
Banyak komenter warganet yang kemudian nenanggapi temuan ikan gabus berwarna emas ini dengan penawaran akan menjualnya.
Tidak sedikit juga yang menyarankan agar dijual karena memiliki nilai jual yang tinggi.
Baca Juga: Soal Donasi Akidi Tio Rp 2 T, Nasib Kapolda Sumsel Ditentukan atas Hal Ini
Melansir terkini.id - jaringan Suara.com Camat Sungai Lilin, Agus Kurniawan Saputra, mengatakan, warga yang menemukan ikan gabus berwarna emas ialah Alpian.
Ia adalah warga Dusun 8, Desa Sri Gunung, Kecamatan Sungai Lilin, Muba.
Alpian mendapatkan ikan gabus berwarna emas, saat memancing di embung desa dua hari yang lalu.
Penemuan ikan itu merupakan kejadian pertama warga desa tersebut. Akibatnya, ikan gabus berwarna emas ini menjadi perhatian warga desa.
“Warga sendiri tidak masalah dengan penemuan itu,” imbuhnya, Jumat 20 Agustus 2021.
Baca Juga: Nasib Kapolda Sumsel akan Diputuskan Kapolri Usai Terima Laporan Pemeriksaan Tim Internal
Saking sayangnya, Alpian enggan menukar sepeda motor motor RX King serta mahar Rp 20 juta. Namun, “Pemiliknya mengaku ingin memeliharanya dan tidak dijual,” tutup Agus.
Berita Terkait
-
Kalsel Selamatkan Ikan Lokal: 36.000 Benih Ditebar! Ini Dampaknya Bagi Anda
-
Sungai Tungkal Meluap Deras, Begini Nasib Pemudik Sumatra di Kemacetan
-
Usut Kasus Baru, KPK Geledah 2 Kantor Pemkab Musi Banyuasin
-
Hariz Azhar Bongkar Dugaan Pelanggaran HAM dan Orang Kuat di Balik Operasi Tambang PT GPU
-
Heboh Benda Diduga Meteor di Langit Sungai Lilin Muba, Warganet: Bang Lari Bang
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik