Jadwal Imsakiyah Kota Palembang 12 Ramadan 1446 Hijriah dan Niat Puasa

Berikut adalah jadwal imsakiyah Kota Palembang untuk 12 Ramadan 1446 Hijriah atau 12 Maret 2025:

Tasmalinda
Rabu, 12 Maret 2025 | 04:08 WIB
Jadwal Imsakiyah Kota Palembang 12 Ramadan 1446 Hijriah dan Niat Puasa
Ilustrasi makan sahur, berikut jadwal imsakiyah kota Palembang dan sekitarnya [shutterstock]

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هَذِهِ السَّنَةِ لِلّٰهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin 'an adā'i fardhi syahri Ramadhāna hādzihis sanati lillāhi ta'ālā.

Artinya:

"Aku niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban di bulan Ramadan tahun ini karena Allah Ta'ala."

Baca Juga:Kondisi Haji Halim Ali Melemah di Rutan, Butuh 26 Tabung Oksigen tapi Hanya Dapat Dua

Selain niat harian, ada juga pendapat sebagian ulama yang memperbolehkan niat puasa untuk sebulan penuh:

نَوَيْتُ صَوْمَ شَهْرِ رَمَضَانَ كُلِّهِ لِلّٰهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma syahri Ramadhāna kullihi lillāhi ta'ālā.

Artinya:

"Aku berniat puasa bulan Ramadan seluruhnya karena Allah Ta'ala."

Baca Juga:Drama Penahanan Pengusaha Terkaya Sumsel: Kuasa Hukum Sebut Haji Halim Butuh 26 Tabung Oksigen Sehari

Keutamaan Sahur dan Berbuka Puasa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak