"Kita lestarikan makanan-makanan legend ini, dibikin menarik dengan kreasi baru supaya terlihat berkelas melalui food fotografi," tambahnya.
Salah satu pegiat UMKM lokal, Susi mengaku terbantu dengan materi yang disampaikan Poppy. Ia baru mengenal teknik menata dan memotret makanan yang bisa mempunyai nilai jual.
"Ini tahu dari media sosial, kebetulan saya menjual kue basah seperti kue-kue yang kini dijual lewar online. Biasanya foto lewat HP tanpa mikirin tekniknya, setelah tahu ini jadi tambah ilmu dan bisa diterapi nantinya," katanya.
Baca Juga:Sumatera Selatan Raih Anugerah Kebudayaan: Apresiasi Pemajuan Budaya Lokal