SuaraSumsel.id - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Selatan mendapatkan lima unit helikopter untuk penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah tersebut.
Kabid Penanganan Darurat BPBD Sumsel Sudirman di Palembang, Minggu, mengatakan helikopter itu akan digunakan untuk patroli dan pembom air (waterbombing) apabila terjadi karhutla.
"Rencana dukungan udara dari BNPB di Sumsel ada 5 unit helikopter. Dua helikopter akan dipakai untuk patroli dan tiga helikopter untuk water bombing," katanya.
Ia mengatakan saat ini sudah dua unit helikopter telah tiba dan disiagakan di Lanud Sri Mulyono Herlambang (SMH), Kota Palembang.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Selatan mendapatkan lima unit helikopter untuk penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah tersebut.
Kabid Penanganan Darurat BPBD Sumsel Sudirman di Palembang, Minggu, mengatakan helikopter itu akan digunakan untuk patroli dan pembom air (waterbombing) apabila terjadi karhutla.
"Rencana dukungan udara dari BNPB di Sumsel ada 5 unit helikopter. Dua helikopter akan dipakai untuk patroli dan tiga helikopter untuk water bombing," katanya.
Ia mengatakan saat ini sudah dua unit helikopter telah tiba dan disiagakan di Lanud Sri Mulyono Herlambang (SMH), Kota Palembang. [ANTARA]
Baca Juga: Kick Off Digination Fest 2025: Saatnya 100.000 Sultan Muda Ciptakan Masa Depan Digital
Berita Terkait
-
Kick Off Digination Fest 2025: Saatnya 100.000 Sultan Muda Ciptakan Masa Depan Digital
-
Petani Sumsel Makin Kaya? Data BPS Ini Bikin Tak Percaya!
-
Asap Mulai Mengancam! Sumsel Ajukan Perpanjangan Operasi Modifikasi Cuaca Cegah Karhutla
-
Drama Penyerahan Diri Eks Kadis PMD Sumsel, Terjerat Korupsi Batik Desa Rp5 Miliar
-
Pengusaha Eksportir Karet Sumsel Sambut Positif Trump Deal: Ketegangan Dagang Mulai Reda
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
7 Bedak Padat untuk Makeup Ringan dan Natural bagi Remaja
-
7 Fakta Pabrik Bio Avtur di Banyuasin, Kelapa Lokal Bakal Jadi Bahan Bakar Pesawat
-
7 Fakta Sidang Korupsi Dana PMI Palembang, Fitrianti Agustinda Dituntut 8,5 Tahun Penjara
-
Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru, Bukan Sekadar Soal Estetika
-
Lebih dari Seremonial, PTBA Jadikan Bulan K3 Nasional Momentum Bangun Budaya Keselamatan Kerja