SuaraSumsel.id - Sosok Jafri Sastra tetiba menjadi perhatian publik di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel). Pada musim 2024/2023 ini Jafri dipercaya klub Sriwijaya FC (SFC) menjadi pelatih mengarungi musim 2024/2025.
Mengarungi liga Sumatera atau group A telah menanti Jafri Sastra untuk mengembalikan SFC yang memasang target ingin kembali ke liga 1. Berikut profil Jafri Sastra, pelatih kelahiran Padang, 23 Mei 1965 ini.
Jafri Sastra pada musim lalu sempat menjadi pelatih Kalteng Putra dan PSKC Cimahi. Semusim sebelumnya 2022, ia melatih Persela Lamongan dan FC Bekasi.
Disebutkan jika klub Sriwijaya FC merupakan klub ke 14 yang akan dilatihnya. Karir Jafri juga pernah menjadi pelatiih Mitra Kukar, dan sempat melatih Muba Babel United dan PSPS Pekanbaru.
Sebelum pandemi Covid-19, tepatnya pada 2019, ia melatih PSIS Semarang dan PSMS Medan. Memulai karir pada tahun 2013, Jafri melatih Semen Padang FC pada musim 2013.
Kemudian menjadi pelatih Persipura Jayapura dan Mitra Kukar FC pada musim 2016. Pada tahun 2017, Jafri Sastra kembali melatih Mitra Kukar.
Barulah pada 2018, Jafri Sastra menjadi juru taktik PSPS Riau dan Persis Solo.
Selain pelatih Jafri Sastra, Sriwijaya FC memastikan akan merekruit 9 pemain lainnya.
Prestasi Jafri lainnya ia pernah berhasil membawa Semen Padang FC keperempat final Piala AFC 2013 sebagai juara Liga Primer Indonesia 2013.
Baca Juga: Gebrak Liga 2, Sriwijaya FC Rekrut Jafri Sastra dan 9 Pemain Baru
Berita Terkait
-
Gebrak Liga 2, Sriwijaya FC Rekrut Jafri Sastra dan 9 Pemain Baru
-
Merayakan Reuni, Haus Prestasi dan Politik 2024 di Big Match Para Legenda SFC
-
Nostalgia Sepak Bola Palembang! Legenda SFC Beradu Skill di Stadion Gelora Sriwijaya
-
Hujan Tak Halangi Semangat Legenda SFC Hibur Ribuan Penggemar di Big Match Palembang
-
Big Match Legenda SFC Berakhir Dramatis! Adu Penalti Hentikan Pertandingan Imbang
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
PTBA Salurkan Beasiswa Ayo Sekolah untuk Dukung Pendidikan Inklusif dan Berkelanjutan
-
5 HP Murah untuk Atasi Kebutuhan Belajar Berbasis AI, Pilihan Aman Pelajar & Mahasiswa
-
Listrik Padam Hari Ini dan Besok, Warga Palembang Wajib Cek Jadwal Pemadaman PLN
-
7 Fakta Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
-
Kerugian Negara Melejit Rp276 Miliar di Tol Betung-Tempino, Jaksa Tantang Eksepsi Haji Halim