SuaraSumsel.id - Calon Presiden atau Capres dengan nomor urut 2, Prabowo Subianto akan mengawali rangkaian kampaye di Sumatera Selatan (Sumsel).
Berdasarkan informasi dari TKD Capres Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming diketahui jika kampanye akan dimulai dari wilayah Ogan Komering Ulu atau OKU Raya.
Wilayah OKU Raya ini ialah daerah pemilihan wilayah Ogan Komering mulai dari Ogan Komering Ulu, Ogan Komering Ulu Timur dan Ogan Komering Ulu Selatan.
"Iya benar, pak Prabowo akan hadir di Sumsel," ujar Humas TKD Capres Prabowo Subianto-Gibran, Sri Mulyadi kepada Suara.com, Rabu (6/12/2023).
Baca Juga: Harga Cabai di Sumsel Makin Naik, Pemicunya Berulang Tiap Tahun
Penyebutan OKU Raya juga sebenarnya bisa pada wilayah Ogan dan Komering lainnya.
Kedatangan Prabowo Subianto pun dijadwalkan pada minggu kedua bulan Desember ini. "Tanggal 17 beradasarkan jadwalnya di TKN," sambung Ayik-panggilan Sri Mulyadi.
Rencananya Prabowo akan menghadiri serangkaian kegiatan di wilayah OKU Raya tersebut. Tentu akan menemui pendukung, partai pengusung, masyarakat, dan sejumlah tokoh masyarakat.
Pilihan pada OKU Raya pun diakui Ayik, memiliki pertimbangan tersendiri.
"Jika di Palembang kan sudah pernah, sudah beberapa kali kan. Sekarang di wilayah OKU Raya," sambungnya kemudian.
Baca Juga: Solidaritas untuk Palestina, 3 Hal Ini Disarankan Kemanag Sumsel pada Umat Islam
Ayiek mengungkapkan berdasarkan jadwalnya Prabowo Subianto tidak hanya sekali ke Sumsel dalam masa kampaye yang cukup panjang ini.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Siswi SD di Pangkalpinang Alami Perudungan dan Penganiayaan, Videonya Viral Sulut Emosi
-
Harga Cabai di Sumsel Makin Naik, Pemicunya Berulang Tiap Tahun
-
Solidaritas untuk Palestina, 3 Hal Ini Disarankan Kemanag Sumsel pada Umat Islam
-
3 Aggota Polres Muratara Ditusuk Saat Gerebek Pasar Malam, Wakapolda Beri Instruksi Ini
-
Cerita Polisi di Sumsel Ditipu Perwira, Dijanjikan Naik Pangkat Kapolsek asal Setor Rp150 Juta
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
100.000 Sultan Muda Sumsel Disiapkan, Gerakan Literasi Keuangan Dimulai dari Palembang
-
Tembok Roboh di PTC Palembang! Penjaga Parkir Terluka, Motor-Motor Rusak
-
Minyak Goreng, Beras, Roti hingga Sosis Lagi Turun Harga di Indomaret
-
Cek Harga Baru! Saus Tiram, Tepung & Lada Bubuk Lagi Promo di Alfamart Sekarang
-
Detik-detik Ambulans Sudah Pakai Sirine tapi Tetap Dihantam, Semua Penumpang Terluka