SuaraSumsel.id - Kecelakaan lalu lintas terjadi di jalan lintas Palembang-Prabumulih di Desa Lembak, Kecamatan Lembak, Muara Enim, Senin (25/4/2022). Akibat kecelakaan tersebut, satu sopur Panther tewas di tempat.
Kndaraan roda empat jenis minibus Panther nopol BG 1073 ID mengalami tabrakan dengan truk bermuatan karet hingga kedua mobil mengalami ringsek dan terjungkal.
Dari keterangan saksi mata insiden tersebut sopir mobil minibus jenis Panther melaju kendaraan tidak seimbang, sehingga menabrak. Sang sopir Panther tewas di tempat lantaran mengalami luka serius di beberapa bagian tubuhnya.
Sopir bernama Dandi (20), warga Desa Kuripan Baru, Kecamatan Empat Petulai Dangku, Kabupaten Muara Enim mengalami luka serius di bagian dagu, kedua telinga mengeluarkan darah, dan retak di bagian rongga leher.
Baca Juga: Fakta-Fakta Foto Mantan Gubernur Sumsel Alex Noerdin Disidak di Rutan Tersebar Luas
Sementara sopir truk bermuatan getah karet, Hadis (56), warga Sri Tanjung, Kabupaten Ogan Ilir masih sadar meski terbaring lemas di ranjang UGD Puskesmas Lembak tersebut.
Sementara keluarga dari sopir Panther yang tewas telah dihubungi teman keluarganya yang kebetulan saat kejadian tersebut warga dari Desa Gunung Raja Empat Petulai Dangku itu mengenali mobil jenis Panther warna biru tersebut.
Polisi masih menyelidiki peristiwa tabrakan ini.
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
TKDN Capai 90 Persen, PLN Berhasil Operasikan SUTET 275 kV Muara Enim - Gumawang Secara Penuh
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu