SuaraSumsel.id - Lima hakim Pengadilan Negeri (PN) Palembang, terpapar Covid-19. Hal ini diungkapkan langsung Jubir PN Palembang, Sahlan Effendi SH MH, saat dikonfirmasi, Senin (21/2/2022).
“Sebenarnya ada lima hakim kita yang terpapar, dua hakim adhock tipikor, dua hakim adhock PHI dan satu lagi hakim karir. Tapi untuk PHI bisa diatasi karena saya juga menangani persidangan PHI. Yang, tidak bisa diganti itu hakim lima orang karena dua terpapar terpaksa ditunda,” terangnya kepada Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Senin (12/2/2022).
Ia juga mengatakan, Sesuai kebijaksanaan ketua pengadilan tetap lakukan work from home (WFH).
“Tetap lakukan WFH untuk para pegawai PN Palembang,” jelasnya.
Dia pun menjelaskan sejumlah sidang akhirnya akan mengalami penundaan. Pihak pengadilan negeri Palembang mengambil kebijakan WFH bagi hakim yang terpapar dan tetap menjalankan sidang sebagaimana mestinya.
Berita Terkait
-
Kasus Tahanan Polsek Lubuklinggau Utara Tewas Diambil Alih Polda, Tanda Kekerasan Belum Ditemukan Karena Tak Mau Otopsi
-
Heboh! Wanita di Palembang Kembali Hidup Setelah Dimakamkan, Begini Ceritanya
-
Siasat Perajin Tempe di Sumsel Saat Kedelai Mahal: Perkecil Ukuran Produksi, Konsumen Enggan Beli Jika Harga Naik
-
Anak 10 Tahun Dianiaya Ibu Kandung: Dipekerjakan Sebagai Tukang Parkir, Disiksa Jika Setoran Kurang
-
Dilema Perajin Tahu Tempe di Sumsel: Tetap Produksi Meski Kedelai Mahal, demi Pertahankan Usaha
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
5 Penyebab Cushion Picu Jerawat, Banyak Dialami Pengguna Makeup Sehari-hari
-
7 Fakta Viral ASN Musi Banyuasin Baru Dilantik Joget Sawer Pakai Seragam, Terancam Sanksi
-
Jejak Perang 5 Hari 5 Malam di Palembang: Peta Lokasi Pertempuran yang Kini Jadi Kota Modern
-
7 Cushion Paling Ringan untuk Tampilan Natural, Cocok untuk Kamu yang Gak Suka Makeup Tebal
-
Link Live Streaming Sriwijaya FC vs PSPS Pekanbaru: Laskar Wong Kito Terancam Degradasi?