SuaraSumsel.id - Video seorang bocah laki-laki ini amat lucu dan bikin ngakak. Ia menyanyikan lagu yang menceritakan sangat bosan sekolah onile. Dengan nada lagu mirip lagu Celengan Rindu yang dinyanyikan Fiersa Besari, ia mengungkapkan sangat bosan sekolah online saat ini.
Liriknya mengungkapkan jika sekolah online ini membuatnya tidak dapat uang jajan, sehingga tidak ada pemasukan dan tak bisa jalan-jalan.
Ia pun tampak menyanyikan dengan penuh penghayatan. Sampai pada ada orang dewasa yang melintas di belakangnya, ia pun menahan tertawa.
Begini lirik lagu sang bocah yang sedang bosan belajar online tersebut
Baca Juga: Datangi Mapolda Sumsel, Dokter Richard Pertanyakan Laporannya yang Mandek
"Bosaaan, sekolah online. Gak ada teman, jadinya pun bosan,
Gak dapat uang jajan, gak ada pemasukan,
Pengennya jalan-jalan, dengan teman-teman
Hingga kejamnya waktu, yang membuatnya ku rebahan melulu
Sambil ngerjain tugas, walaupun otak panas"
Baca Juga: Video Detik-detik Kecelakaan Beruntun, Motor Terjepit Mobil dan Truk di Sumsel
Di akhir lagu ia pun sempat melotot sembari memukul jidat kepalannya seolah mengungkapkan kekesalannya dengan sistem belajar online saat ini.
Video curhat bocah yang bosan belajar online ini pun dibagikan oleh akun Palembangup.co yang juga men-tag Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim
"BOSAN Sekolah Online pak @nadiemmakarim,"
Seorang Anak kecil mengungkapkan kerinduan sekolah bersama temannya
Netizen yang mendengarkan video ini pun terpukau dengan si bocah. Mereka menilai bocah ini memang berbakat.
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta