Fakta-Fakta Ketua KPU Lubuklinggau Terlibat Lakalantas Tewaskan 2 Anak-Anak

Ketua KPU Lubuklinggau Topandri terlibat kecelakaan yang mengakibatkan dua orang meninggal dunia.

Tasmalinda
Selasa, 26 Desember 2023 | 22:02 WIB
Fakta-Fakta Ketua KPU Lubuklinggau Terlibat Lakalantas Tewaskan 2 Anak-Anak
Ilustrasi kecelakaan lalu lintas. Fakta-fakta ketua KPU Lubuklinggau terlibat lakalantas tewaskan 2 anak-anak [ANTARA]

5. Topandri Benarkan Kejadian

Komisioner KPU Kota Lubuklinggau mengalami insiden kecelakaan di jalan Benakat Minyak Kecamatan Talang Ubi Kabupaten PALI  Sumatera Selatan dua hari lalu.

Kejadian pada Minggu (24/12/2023) ini melibatkan mobil Toyota Rush B 2473 POZ menabrak sepeda motor Honda Beat  menyebabkan dua orang meninggal dunia dan satu orang masih dirawat di rumah sakit.

Baca Juga:Berikut 3 Skema Antisipasi Kemacetan Lalu Lintas Selama Nataru di Sumsel

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini