Prakiraan Cuaca Sumsel 28 Februari 2022, BMKG: Hujan Sedang hingga Lebat Disertai Petir dan Kilat

Prakiraan cuaca BMKG menyatakan Sumsel bakal diguyur hujan pada hari ini, hingga dini hari nanti.

Tasmalinda
Senin, 28 Februari 2022 | 07:58 WIB
Prakiraan Cuaca Sumsel 28 Februari 2022, BMKG: Hujan Sedang hingga Lebat Disertai Petir dan Kilat
Ilustrasi hujan. Hujan sedang hingga lebat disertai petir dan kilat [unsplash.com/@ewitsoe]

SuaraSumsel.id - Badan Meteorlogi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG memprakirakan Sumatera Selatan atau Sumsel akan diguyur hujan sedang hingga lebat yang disertai kilat dan petir sejak pukul 05.00 wib.

Adapun hujan meluas di lima wilayah ini, di antaranya Kabupaten Ogan Komering Ilir, di Air Sugihan, Jejawi, Pangkalan Lampam,
Kabupaten Muara Enim: Gelumbang dan Muara Belida.

Sedangkan kabupaten Banyuasin, seperti Banyuasin I, Rambutan, Muara Padang, Makarti Jaya, Talang Kelapa, Tanjung Lago, Muara Sugihan, Air Salek, Air Kumbang,

Lalu kabupaten Ogan Ilir, seperti di Muara Kuang, Pemulutan, Indralaya Utara, Pemulutan Barat, Rambang Kuang,

Baca Juga:Minyak Goreng di Sumsel Langka, Pengamat Ekonomi Unsri: Pemerintah Lagi Adu Kuat Sama Pengusaha

Adapun kota Palembang seperti halnya di Ilir Barat II, Seberang Ulu I, Seberang Ulu II, Ilir Barat I, Ilir Timur I, Ilir Timur II, Sukarami, Sako, Kemuning, Kalidoni, Bukit Kecil, Gandus, Kertapati, Plaju, Alang-alang Lebar, Sematang Borang, dan sekitarnya.

Hujan pun dapat meluas ke wilayah:

  1. Kabupaten Ogan Komering Ulu: Kedaton Peninjauan Raya,
  2. Kabupaten Ogan Komering Ilir: Tanjung Lubuk, Tulung Selapan, Pedamaran Timur,
  3. Kabupaten Musi Banyuasin: Batang Hari Leko,
  4. Kabupaten Banyuasin: Banyuasin II, Muara Telang, Sumber Marga Telang,
  5. Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur: Cempaka, Semendawai Barat,
  6. Kabupaten Ogan Ilir: Lubuk Keliat, dan sekitarnya.


Kondisi ini diperkirakan masih akan berlangsung hingga pkl 07:30 WIB.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini