"Inilah anak.. nalurinya memang ingin mencontoh seperti orang terdekatnya.. kala si hobby celana pendek dialog gitu aja da bikin hatiku “nyesss” katanya.
"Taunya hari ini pas mau jalan dia dandan sendiri turun da rapi dengan jilbabnya, “wah da jilbaban Kal?” “Ya dong mulai belajar, pengen ajaa” sambung Zaskia.
Zaskia pun mengucapkan syukur atas karunia anak-anak yang luar biasa.
![Unggahan Zaskia Mecca [instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/12/09/99769-unggahan-zaskia-mecca-instagram.jpg)
"Ya Allah, ini ku sebut nikmat, karunia yang luar biasa buat ku… harta bisa dicari, tapi keyakinan dan keimanan anak ga berwujud yang ku hanya bisa berdoa diberikan anak soleh solehah dan keteguhan iman islamnya," tulis dia.
Baca Juga:Ini Klasemen Sementara Liga 3 Zona Sumsel, Group A dan Group B
"Biar deh mau dikata lebay atau apa.. ku juga ga nuntut kala buat ga lepas lagi.. tapi hari ini ku bersyukur bahwa Kala belajar menjalankan syariat tanpa suruhan , paksaan siapapun.. tapi karna dia merasa butuh sendiri di usianya semakin besar,"
"Nitip doanya jugaa yaaa semua semoga Allah jaga iman kami semua sampai akhir hayat kelak… Aamiiin'
Unggahan ini pun ramai dikomentari warganet dengan mendoakan anak kedua Zaskia ini.