SuaraSumsel.id - Aksi perampokan yang terjadi di Indomaret di Babatan Saudagar, Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan (Sumsel) akhirnya terungkap. Perampokan pada pekan lalu itu diungkap Jatanras Polda Sumsel.
Tiga pelaku diamankan yakni M Joni alias Dar (40) Ahmad Rizkky alias Riki (24), Junaidi alias Yadi (35) yang keseluruhan merupakan residivis kasus narkoba dan perampokan.
Direktur Ditreskrimum Polda Sumsel Kombes Pol Anwar Reksowodjojo didampingi Kasubdit Jatanras AKBP Tri Wahyudi SH MH, dan Kanit 4 AKP Taufik Ismail SH, Selasa (22/10/2024).
“Joni yang menodongkan senjata api rakitan, Riki yang merencanakan, dan Joni yang membawa parang,” jelasnya melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Selasa (22/10/2024).
Baca Juga: Tantangan Stunting hingga Pendidikan Bikin Debat Walikota Palembang Memanas
Polisi mengungkapkan jika terdakwa Joni (40) merupakan buruh di pabrik pembuatan arang, Riki (24) nan merupakan mantan seorang koki di salah satu rumah makan dan Yadi seorang petani.
Dari ketiga tersangka mengamankan barang bukti sepeda motor Honda Beat warna putih tanpa nopol yang digunakan sebagai sarana saat melakukan aksi curas, baju dan topi yang dipakai tersangka.
Sementara untuk senjata api rakitan yang digunakan itu sedang dalam proses pencarian.
Para pelaku mengungkapkan jika senjata api rakitan yang digunakan oleh Joni berasal dari senjata dari seorang berinisial GN dengan sistem sewa sebanyak Rp200 ribu dengan tiga peluru.
Hasil dari perampokan itu pun dibagi masing-masing Rp2,2 juta yang dipergunakan pelaku guna kebutuhan ekonomi.
Baca Juga: Modus Operandi Bos Tambang Ilegal Muara Enim Bobol Negara Rp556 Miliar
"Saya punya istri dan satu anak masih kecil,” ucap Riki menjelaskan.
Berita Terkait
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
3 Posisi Lowongan Kerja Part Time Indomaret Untuk Mahasiswa, Ini Syarat Dan Cara Daftarnya
-
Lowongan Indomaret Part Time, Lulusan SMA dan Mahasiswa Aktif Boleh Melamar
-
Nasabah Binadigital Kini Bisa Setor- Tarik Tunai di Indomaret
-
5 Rekomendasi Susu Kolagen Murah di Indomaret, Bikin Kulit Makin Sehat!
Terpopuler
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Daftar 7 Artis Indonesia dan Selebgram Terseret Kasus Judi Online: Dari Wulan Guritno hingga Gunawan Sadbor
Pilihan
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
-
Anak Buah Pimpinan MPR Dikabarkan Jadi Direktur Utama Garuda Indonesia
-
Derbi Indonesia! Duel Samuel Silalahi vs Julian Oerip di UEFA Youth League
Terkini
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi
-
Modus Baru TPPO di OKU, Dua Wanita Muda Jadi Tersangka, Korban Baru 15 Tahun
-
Jangan Sampai Ketinggalan, Gunakan BRImo Fitur Transfer Internasional Agar Bisa Dapatkan Hadiah Seru Terus!