SuaraSumsel.id - Aksi perampokan yang terjadi di Indomaret di Babatan Saudagar, Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan (Sumsel) akhirnya terungkap. Perampokan pada pekan lalu itu diungkap Jatanras Polda Sumsel.
Tiga pelaku diamankan yakni M Joni alias Dar (40) Ahmad Rizkky alias Riki (24), Junaidi alias Yadi (35) yang keseluruhan merupakan residivis kasus narkoba dan perampokan.
Direktur Ditreskrimum Polda Sumsel Kombes Pol Anwar Reksowodjojo didampingi Kasubdit Jatanras AKBP Tri Wahyudi SH MH, dan Kanit 4 AKP Taufik Ismail SH, Selasa (22/10/2024).
“Joni yang menodongkan senjata api rakitan, Riki yang merencanakan, dan Joni yang membawa parang,” jelasnya melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Selasa (22/10/2024).
Polisi mengungkapkan jika terdakwa Joni (40) merupakan buruh di pabrik pembuatan arang, Riki (24) nan merupakan mantan seorang koki di salah satu rumah makan dan Yadi seorang petani.
Dari ketiga tersangka mengamankan barang bukti sepeda motor Honda Beat warna putih tanpa nopol yang digunakan sebagai sarana saat melakukan aksi curas, baju dan topi yang dipakai tersangka.
Sementara untuk senjata api rakitan yang digunakan itu sedang dalam proses pencarian.
Para pelaku mengungkapkan jika senjata api rakitan yang digunakan oleh Joni berasal dari senjata dari seorang berinisial GN dengan sistem sewa sebanyak Rp200 ribu dengan tiga peluru.
Hasil dari perampokan itu pun dibagi masing-masing Rp2,2 juta yang dipergunakan pelaku guna kebutuhan ekonomi.
Baca Juga: Tantangan Stunting hingga Pendidikan Bikin Debat Walikota Palembang Memanas
"Saya punya istri dan satu anak masih kecil,” ucap Riki menjelaskan.
Berita Terkait
-
Tantangan Stunting hingga Pendidikan Bikin Debat Walikota Palembang Memanas
-
Modus Operandi Bos Tambang Ilegal Muara Enim Bobol Negara Rp556 Miliar
-
Eks Wali Kota Harnojoyo Bersaksi di Korupsi Jargas, Terancam Penjara 12 Tahun
-
Simfoni Digital di Genggaman, Bank Sumsel Babel Wujudkan Kehidupan Lebih Mudah
-
Jembatan Ampera Bersinar dengan Lampu Songket, Palembang Makin Cantik!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
7 Fakta Mengejutkan Operasi Narkoba Digagalkan Massa di OKU Timur, Polisi Terpaksa Mundur
-
Sumsel Dikepung Bencana? Sepanjang 2025 Terjadi 284 Kejadian, Banjir Mendominasi
-
7 Foundation Matte untuk Hasil Natural yang Gak Bikin Wajah Terlihat Flat
-
7 Bedak Tabur dengan Kandungan Skincare untuk Kulit Tetap Lembap dan Bebas Kusam
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional