SuaraSumsel.id - Seorang bayi laki-laki di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel), Muhamad Elgio Pratama mengalami penyakit kelamin ganda atau hipospadia. Saat ini, ia belum punya jaminan kesehatan Pemerintah atau BPJS kesehatan.
lin Tri Utami sang ibu menceritakan anaknya belum mendapatkan jaminan kesehatan Pemerintah. Situasi ini membuatnya membutuhkan uluran tangan guna tindakan medis.
“Sangat butuh perhatian dari pemerintah karena untuk penanganan penyakit. Kata dokter, harus ditangani dan membutuhkan biaya tidak sedikit," ujar Iin yang merupakan warga Jalan KH Wahid Hasyim, Lorong Terusan, Kelurahan 5 Ulu Kota Palembang.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, diketahui jika bayi tersebut menderita penyakit hipospadia sejak lahir.
“Pernah ditangani Rumah Sakit (RS) Hermina Kabupaten Bogor, dan di Palembang kami juga pernah ke Rumah Sakit Muhamadiyah juga Rumah Sakit Siloam Palembang. Dokter di RS Siloam menyatakan setidaknya butuh 4 kali penanganan medis,” keluhnya.
“Beberapa waktu lalu kami tidak mengunakan BPJS, namun mendapatkan bantuan dari keluarga untuk melakukan kontrol anak saya. Karena saya baru pindah dari Bogor ke Palembang, ke tempat orang tua saya, jadi saya bingung untuk operasi anak saya dari mana saya mendapatkan biaya untuk operasi anak saya sedang BPJS belum ada,” ujar Elin seraya berharap Pemda membantu dirinya.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Palembang Dr Hj Fenty Aprina menjanjikan akan melakukan pemeriksaan pada keluarga ini.
“Kami bersama tim akan ke lokasi dan akan mengarahkan rumah sakit mana yang bisa menangani penyakit yang dialami oleh adik Muhamad Elgio Pratama,” ucapnya.
Baca Juga: Kembalikan Kerugian Negara Rp 3,4 Miliar, Eks Ketua KONI Sumsel hanya Dihukum 1 Tahun Penjara
Berita Terkait
-
Kembalikan Kerugian Negara Rp 3,4 Miliar, Eks Ketua KONI Sumsel hanya Dihukum 1 Tahun Penjara
-
Wanita Hamil di Banyuasin Tewas Terinjak Gajah Saat Sedang Menyadap Karet
-
Jaringan Perdagangan Cula Badak Rp245 Miliar Dibongkar di Palembang
-
Modus Baru Korupsi: Setoran Fiktif Rp5,2 Miliar Supervisor Teller BNI Palembang
-
Eks Ketua KONI Hendri Zainuddin Divonis 1 Tahun Korupsi Dana Hibah Pemprov Sumsel
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi
-
10 HP Harga Terjangkau untuk Update Android Jangka Panjang, Ideal bagi Pelajar & Karyawan
-
5 Cushion Matte untuk Tampilan Wajah Rapi Tanpa Kesan Dempul
-
Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna