SuaraSumsel.id - Para legendaris klub kebanggan wong kito Sriwijaya FC direncanakan bakal kembali berlaga. Pertemuan para legenda Sriwijaya FC pun tentu dinanti oleh para penggemarnya, terutama kelompok suporternya.
Dari informasi tiket yang beredar di aplikasi whatsApp diketahui jika pertemuan laga legendaris Sriwijaya FC ini akan berlangsung pada 30 Juni 2024.
Dari informasi yang beredar pun diketahui jika laga para legendaris Sriwijaya FC ini disiasikan oleh Syahrial Oesman.
Tampak juga pertemuan para legendaris Sriwijaya FC tampil calon balon pasangan gubernur dan wakil gubernur Mawardi Yahya dan Anita Noeringhati.
Baca Juga: Drama Laga Pamungkas Sriwijaya FC: Punya Presiden Baru tapi Diboikot 3 Kelompok Suporter?
Laga para legendaris Sriwiyaya FC ini pun diketahui akan berlangsung di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) pada berlangsung pada pukul 15.00 WIB.
Meski sudah beredar informasi namun belum diketahui informasi mengenai penjualan tiket tersebut.
Sementara Media sosial official Sriwijaya FC belum membagikan informasi mengenai laga para legenadrisnya tersebut.
Berita Terkait
-
Perjalanan Karier Syakir Sulaiman, Eks Timnas yang Diciduk Gegara Narkoba
-
Pernah Mau Dibeli Baim Wong, Begini Nasib Klub Legendaris Sriwijaya FC
-
Profil dan Prestasi Ferry Rotinsulu, Eks Kiper Timnas Indonesia yang Anggap Pemain Naturalisasi Kebanyakan
-
2 Klub Indonesia yang Pernah Bantai Persik Kediri Selain Bhayangkara FC
-
Daftar Tim yang Terdegradasi di Liga 2 2023-2024, Dua Tim Legendaris Selamat
Terpopuler
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Daftar 7 Artis Indonesia dan Selebgram Terseret Kasus Judi Online: Dari Wulan Guritno hingga Gunawan Sadbor
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
-
Anak Buah Pimpinan MPR Dikabarkan Jadi Direktur Utama Garuda Indonesia
Terkini
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi
-
Modus Baru TPPO di OKU, Dua Wanita Muda Jadi Tersangka, Korban Baru 15 Tahun