SuaraSumsel.id - Kemudahan dalam fasilitas pembayaran sekaligus pembukuan keuangan juga didambakan oleh pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Karena itu, aplikasi dompet digital DANA mengenalkan fitur terbaiknya yang diberi nama 'bisnis'.
Dalam fitur ini, pelaku UMKM akan sangat terbantu dalam proses pengecekan sekaligus pengaturan keuangan yang lebih praktis dan mudah diakses di genggaman ponsel pintarnya.
DANA pun mengungkapkan terjadinya pertumbuhan transaksi tahunan pada tahun lalu. "DANA menjadi perusahaan teknologi finalsial yang terus berkembang dan mengenalkan sejumlah layanan kepada penggunannya terutama UMKM," ujar Public Affairs Manager DANA, Reancy Triashari kepada awak media dalam gathering yang digelar Sabtu (25/5/2024) kemarin.
Aplikasi dompet digital ini pun menerangkan kemudahan yang diperoleh UMKM saat menggunakan fitur tersebut.
Baca Juga: Mendagri Tito Karnavian Berduka, Ibunda Meninggal Dunia di Palembang
Selain itu, DANA mengungkapkan pencapaian transaksi tahunan ini juga disumbang oleh pengguna aplikasi yang merupakan UMKM di Sumsel dengan terbesar di Palembang.
DANA mencatat di Sumsel memiliki sekitar 23.000 mitra UMKM dan di Palembang mencapai 12.500 mitra UMKM. Angka tersebut diakui masih cukup jauh dibandingkan jumlah UMKM di Sumsel yang mencapai 650.000 UMKM.
Adapun sejumlah fitur lain yang dominan digunakan pengguna ialah QRIS, kemudian layanan kirim uang person to person, transaksi pembayaran tagihan kebutuhan bulanan seperti air, listrik, pulsa, pajak daerah, dan lainnya.
"DANA juga mamastikan perlindungan keamanan data pengguna lewat harmonisasi ekosistem keuangan digital dengan melibatkan Bank Indonesia (BI) juga Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam layanan keuanganan digital," ucapnya.
Baca Juga: Survei LSI: Ini yang Bikin Herman Deru Ungguli Pesaingnya Mawardi Yahya
Berita Terkait
-
Gubernur Bengkulu Jadi Tersangka, KPK Sebut Rohidin Mersyah Palak Kepala Dinas Untuk Dana Pilkada
-
Ini Cara Tarik Tunai Saldo DANA di Alfamart Gratis Biaya Admin!
-
Dharma Pongrekun Sentil Dana Kampanye Rido dan Pramono, Siapa yang Bayar?
-
Dana Kampanye Pilkada DKI dari Judi Online? Bawaslu Didesak Usut Tuntas
-
Buka-bukaan Ridwan Kamil, Dua Bulan Kampanye Habiskan Duit Rp 60 Miliar
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024