SuaraSumsel.id - Polrestabes Palembang Sumatera Selatan mengantongi identitas kendaraan penabrak ojeg online (ojol) yang menewaskan pengemudi dan penumpangnya .
Kanit Gakkum Satlantas Polrestabes Palembang Iptu Arham Sikakum dikonfirmasi di Palembang, Sabtu, mengatakan pihaknya masih mencari keberadaan mobil yang melakukan tabrak lari itu.
"Kami ada foto mobilnya jenisnya Mitsubishi warna hitam. Masih kami cari dan mengimbau sebaiknya pengemudi itu menyerahkan diri," kata Arham Sikakum.
Ia menerangkan kecelakaan tersebut terjadi di Jalan Kolonel Burlian depan Kevin Motor Sport Palembang pada Sabtu, 17 Febuari 2024 sekira jam 04.45 WIB.
Baca Juga: Tragis! 15 Anak Hanyut Terbawa Arus Banjir Karena Bermain di Jembatan Gantung
Kecelakaan bermula saat pengemudi mobil yang datang dari simpang susun Sukarami menuju simpang Perindustrian Palembang. Kemudian menabrak pengendara sepeda motor Honda Beat BG-3904-ADT yang berada di depan nya. Akibat kejadian itu mengakibatkan korban meninggal dunia.
Korban meninggal dunia adalah pengendara ojol bernama Boni Irawan warga Kelurahan Karya Jaya, Ketapati, Palembang serta penumpangnya Titin juga merupakan warga Kelurahan Karya Jaya, Kertapati, Palembang. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Night Drive Maut Mahasiswa di Jogja, Dari Buka Celana Sampai Berakhir di Penjara
-
Oral Seks Berujung Pasal Berlapis! Begini Nasib Pengendara Xpander yang Tabrak Lari Penyandang Disabilitas hingga Tewas
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter