SuaraSumsel.id - Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa atau RUPSLB PT Pupuk Sriwijaya (Pusri) Palembang mengangkat Daconi Khotob sebagai direktur utama perusahaan pupuk menggantikan Tri Wahyudi Saleh.
Vice President Humas Pusri, Rustam Effendi mengatakan selain menetapkan Daconi Khotob yang juga mantan Dirut PT Semen Baturaja itu, RUPSLB juga menetapkan Filius Yuliandi sebagai Direktur Operasi dan Produksi dan Saifullah Lasindrang sebagai Direktur Keuangan dan Umum.
Daooni lahir di Tanjung Karang pada 14 Juni 1971, meraih gelar S1 Teknik Kimia di Universitas Gadjah Mada yang dilanjutkan dengan lulus pada gelar Magister Manajemen dari Universitas Andalas pada Tahun 2009
Daconi mengawali karir di PT Chandra Asri Petrochemical Center pada tahun 1995 yang dilanjutkan berkarir di PT Semen Padang sejak Tahun 1997.
Baca Juga: Mentan Andi Amran Harap 500 Ribu Hektar Lahan di Sumsel Dapat Digarap
Setelah 20 tahun berkarir, pada tahun 2017 ia menduduki jabatan sebagai GM Produksi V PT Semen Padang, setelah 2009-2012 menjabat kepala biro humas dan umum perusahaan semen yang berhome base di Indarung Sumatera Selatan itu.
Pada Tahun 2017 bergabung dengan PT Semen Baturaja Tbk menjabat sebagai Direktur Produksi & Pengembangan. Kemudian 2022 mendapatkan amanah menjadi Direktur Utama PT Semen Baturaja Tbk.
Daconi juga aktif dalam mendukung Sepak Bola Indonesia, karirnya diawali dengan menjadi anggota Komite Fairplay PSSI Pusat pada Tahun 2011-2013, dilanjutkan sebagai Wakil Ketua PSSI Sumbar pada Tahun 2011-2014, Anggota Komite Keuangan PSSI Pusat pada 2016-2019 dan Manager Timnas U-19 PSSI, yang membawa Timnas U-19 mengikuti AFF dan Piala Asia.
Kehadirannya diharapkan dapat membawa Pusri semakin siap bertransformasi menjadi perusahaan yang semakin maju dan mencapai Visi dan Misi perusahaan Menjadi Perusahaan Agroindustri Unggul di Asia.
Baca Juga: Ribuan Warga Sumsel Berdoa Untuk Palestina: Hentikan Serangan Militer
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter