SuaraSumsel.id - Kebakaran lahan gambut di Sumatera Selatan (Sumsel) meluas sampai dengan bulan Agustus ini. Luasan lahan gambut tersebut lebih besar dibandingkan dengan satu tahun lalu.
Pada awal pekan ini, terjadi kebakaran lahan gambut di daerah Pangkalan Lampam kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI). Adapun disebutkan lahan gambut yang terbakar dengan tegakan pohonnya ialah semak belukar, pakis, kayu gelam, belidang dan tanaman karet.
Data dari tim mandala agni diketahui jika lahan yang terbakar mencapai 2 hektar, serta yang dipadamkan 0,6 hektar. Lahan status milik masyarakat tersebut dipadamkan melalui jalur darat, dan water bombing dengan menggunakan pesawat Helikopter.
"Tim melakukan tindakan pemadaman, yang secara umum memang menghasilkan kepulan asap di tengah lokasi terbakar," ujar Kepala Balai Pengendalian Perubahan Iklim Kebakaran Hutan dan Lahan (PPIKHL) Wilayah Sumatra, Ferdian Kristanto, kepada awak media.
Baca Juga: KPU Umumkan 4 Mantan Narapidana Masuk Daftar Caleg DPRD Sumsel
Berdasarkan datanya, Ogan Komering Ilir (OKI) menyumbangkan kebakaran lahan gambut terluas saat ini. Setidaknya luasan lahan gambut di wilayah tersebut pada tahun 2023, yakni sudah mencapai 874,9 hektar.
Luasan lahan yang terbakar ialah gambut yang mencapai 310,5 hektar sedangkan lahan mineralnya 456,4 hektar. Luasan gambut di OKI yang terbakar itu ialah luasan gambut keseluruhan di Sumsel yang terbakar.
Sementara lahan gambut di kabupaten lainnya tidak menyumbangkan kebakaran lahan di Sumsel. Jika dibandingkan dengan tahun lalu, luasan gambut yang terbakar hanya 35,6 ha.
Berita Terkait
-
Detik-Detik Pencurian 3 HP di Mal Mewah di Palembang Viral Setelah Terekam CCTV
-
KPU Umumkan 4 Mantan Narapidana Masuk Daftar Caleg DPRD Sumsel
-
Disebut Maju Ke Senayan, Nama Wali Kota Harnojoyo Tak Masuk DCS Partai Demokrat
-
Daftar Calon Sementara DPR Dapil Sumsel I: Ada Mantan Wagub, Wali Kota Sampai Menantu Gubernur
-
Daftar Calon Sementara DPR Dapil Sumsel II: Ada Ketua DPD PDIP, Golkar Sampai Anak Gubernur
Tag
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- Siapa Lionel de Troy? Calon Bintang Timnas Indonesia U-17, Junior Emil Audero
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
Pilihan
-
Bukan Patrick Kluivert, Ini Pelatih yang akan Gembleng Mauro Ziljstra dalam Waktu Dekat
-
Tewas di Usia Muda, Diogo Jota Baru Menikah 2 Minggu Lalu, Tinggalkan 3 Anak
-
Detik-detik Diogo Jota Tewas, Mobil Hilang Kendali Lalu Terbakar Hebat di Jalan
-
Siapa Diogo Jota? Penyerang Liverpool Baru Meninggal Dunia Sore Ini karena Kecelakaan Maut
-
Indonesia Borong Energi AS Senilai Rp251 Triliun Demi Hindari Tarif Tinggi
Terkini
-
Sepatu Lari 2025: Pilih Mana untuk Speedwork atau Training Harian? Jangan Sampai Keliru
-
10 Tips Menata Rumah Kecil agar Terlihat Luas dan Elegan
-
Alex Noerdin Tersangka Lagi, Herman Deru Tak Ingin Proyek Cinde Terhenti
-
Rahasia Mobil Awet dan Harga Jual Tinggi: 10 Tips Perawatan Mudah dari Ahlinya
-
PIP Juli 2025 Kapan Cair? Berikut Jadwal dan Cara Ceknya