SuaraSumsel.id - Kepolisian daerah (Polda) Sumatera Selatan (Sumsel) gencar menertibkan penyulingan minyak tanpa izin alias ilegal di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba). Atas hal itu, Persatuan Penyuling Minyak Musi Banyuasin (PPMM) menemui kapolda Sumsel, Irjen Rachmad Wibowo.
Dalam pertemuan tersebut, para penyuling minyak ilegal ini menyanggupi untuk berhenti beroperasi meski tindakan tersebut dilakukan secara bertahap.
Untuk diketahui terdapat 700 titik lokasi penyulingan yang tersebar di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba). Dalam satu lokasi penyulingan, melibatkan lima orang pekerja dengan produksi 1,200 liter minyak per hari.
Ketua PPMM Redi Gustor mengungkapkan jika pihaknya bersedia berhenti kegiatan penyulingan tersebut namun kemudian dilakukan bertahap, sampai dengan masyarakat memiliki pilihan pendapatan lainnya.
Sementara Kapolda Sumsel Irjen Rachmad Wibowo menerima usulan tersebut.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Rachmad menyebut pemerintah setempat mesti menciptakan mata pencaharian baru pasca para anggota PPMM ini berhenti melaksanakan kegiatan ilegal refinery tersebut.
“Nantinya pasti akan kita sampaikan ke Gubernur dan Bupati setempat, kita harapkan ada CSR dari Pertamina,” ucap Kapolda.
“Karena (potensi) sumbangan (pendapatan daerah -red) dari sumur rakyat ini telah kita hitung-hitung cukup banyak. Dan kalau itu disalurkan melalui Petro Muba (BUMD Kabupaten Muba) dan diantar ke Pertamina maka itu akan mendapat keuntungan kepada daerah,” imbuh Kapolda.
Baca Juga: BREAKING NEWS! Guru Honorer Way Kanan Ditemukan Tewas Mengapung di Sungai OKU Sumsel
Berita Terkait
-
Wali Kota Prabumulih Ridho Yahya Adu Mulut, Bersetegang Dengan Mahasiswa PEM Akamigas
-
Deretan Orang Terkaya di Palembang, Nomor 1 Tercatat Warga Tionghoa Pemilik Mobil Pertama
-
Akhir Kisruh Tarif Parkir Rp 10 Ribu Per Jam di Pasar 16 Palembang, Nama Dishub Disebut
-
BREAKING NEWS! Pasutri Pengurus Partai Gelora PALI Tewas Lakalantas di Jalan Tol Kayu Agung
-
Genap Sebulan, Jemah Haji Embarkasi Palembang Idun Rohim Zen Hilang di Arafah
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
Terkini
-
Viral Detik-Detik Mengharukan, Sopir Ambulans Tutup Usia Usai Antar Jenazah
-
Geger di Aceh! Batu Giok 5.000 Ton Ditemukan di Hutan Nagan Raya, Nilainya Bikin Melongo
-
Viral Detik-Detik LRT Alami Gangguan! Penumpang Jalan Kaki di Rel Setinggi 15 Meter
-
Viral Lantai Mall di Palembang Penuh Sampah, Warganet Geram: Di Mana Rasa Malu?
-
Pilih Fortuner, Pajero Sport atau CRV? Ini SUV 7 Seater Bekas Rp200 Jutaan Paling Layak Dibeli