SuaraSumsel.id - Realisasi penerimaan pajak restoran selama Januari hingga pekan kedua bulan September ini sudah mencapai Rp136,337 miliar atau 85,21 persen dari target Rp160 miliar.
Kepala Badan Pengelolaan Pajak Daerah Kota Palembang, Sumatera Selatan, Herly Kurniawan menyebutkan dengan capaian itu pihaknya hanya perlu memaksimalkan potensi pajak yang tersisa untuk mencapai target, yakni sekitar Rp23,662 miliar sebelum tahun 2022 berakhir.
Pencapaian tersebut didukung oleh terus membaiknya kondisi sosial-ekonomi masyarakat saat ini, yang sebelumnya sempat terdampak pengetatan dalam upaya mencegah penyebaran COVID-19.
“Jumlah pengunjung restoran sudah mulai ramai atau mendekati normal kembali, sejak pemerintah menetapkan kebijakan PPKM Level 1 di Palembang menjadi salah satu faktor pendukungnya,” kata dia kepada ANTARA.
Bahkan, tidak menutup kemungkinan realisasi penerimaan pajak restoran beberapa bulan ke depan bisa melampaui target walau tipis.
Pertumbuhan itu juga terjadi untuk beberapa jenis penerimaan pajak Palembang lainnya, sehingga bisa mencapai target penerimaan pajak keseluruhan senilai Rp1,070 triliun tahun ini Realisasi penerimaan pajak keseluruhan saat ini baru Rp690,104 miliar atau 64,47 persen dari target tersebut.
Sementara salah satu pengusaha UMKM di Palembang, Diah mengungkapkan jika peningkatan pengunjung belum terlalu pulih. Maksimal pengunjung hanya baru mencapai 80 persen.
Berita Terkait
-
Sumsel Sepekan: Semburan Dari Sumur Minyak Ilegal di Muba, Polisi Pukul PM TNI di Palembang
-
FTS 2022: Dari Rafea Siti Hingga Sardundun
-
Makna Badak Bacuya Maskot Piala Dunia U-20, Penuh Filosofi
-
Kenaikan Tarif AKDP di Sumsel Masih Dikaji, Padahal BBM Sudah Dua Pekan Naik
-
Satu WNA Asal Turki Dideportasi Dari Palembang, Penyebabnya Karena Ini
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
Cek Fakta: Video Menkeu Purbaya Bongkar Kerugian BUMN Viral, Faktanya Begini
-
Ketika Akar Kembali Menguat: Harapan Sungsang IV yang Bertumbuh Bersama Medco
-
Cek Fakta: Viral Isu Purbaya Jebloskan Luhut ke Penjara, Begini Faktanya!
-
Dukung Ekonomi Rakyat, BRI Kembangkan 41.715 Klaster Usaha dan LinkUMKM
-
Listrik Padam di Palembang Hari Ini, Cek Daftar Wilayah yang Terdampak!