SuaraSumsel.id - Insiden keributan dua pengendara mobil di Palembang Sumatera Selatan viral di media sosial. Dalam peristiwa yang viral tersebut diduga salah satu pelaku ialah pejabat publik, anggota DPRD kota Palembang.
Diduga penyebab keributan karena kedua pengendara tersebut berebut antrean mengisi bahan bakar di SPBU Demang Lebar Daun, Kecamatan Ilir Barat 1 Palembang.
Peristiwa adu jotos dan terlihat anggota DPRD kota Palembang tersebut memukul berkali-kali perempuan. Video ini beredar di media sosial dan ramai diperbincangkan warga.
Belakangan diketahui korban perempuan ini bernama Thata. Di media sosialnya ia menjelaskan permasalahan hingga memperlihatkan laporan penganiayaan ke polisi.
Dia mengungkapkan jika peristiwa tersebut terjadi pada Jumat (5/8/2022) malam. Dari pengakuan polisi diketahui kedua pihak berujung saling lapor ke polisi.
Saat dikonfirmasi Kapolsek Ilir Barat I Kompol Roy A Tambunan mengatakan, kedua pihak sama-sama telah membuat laporan polisi.
“Dan info terakhir, kedua pihak sepakat berdamai,” ujarnya melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Selasa (23/8/2022).
Suara.com masih berupaya menghubungi anggota DPRD yang menjadi terduga sekaligus terlapor penganiayaan perempuan di SPBU Palembang ini.
Baca Juga: Giliran Judi Online di Sumsel Digerebek, 9 Orang Marketing Judi di Lubuklinggau Ditangkap
Tag
Berita Terkait
-
Video Anggota DPRD Palembang Diduga Aniaya Cewek, Hotman Paris Siap Bantu Korban Gratis!
-
Giliran Judi Online di Sumsel Digerebek, 9 Orang Marketing Judi di Lubuklinggau Ditangkap
-
Harga Daging Ayam di Palembang Kembali Naik, Bikin Emak-Emak Mayun
-
Heboh Dua Pengendara di Palembang Adu Jotos, Rebutan Mengisi Bahan Bakar di SPBU
-
Ingin Tukar Uang Baru? Wong Palembang Bisa Datangi Lokasi-Lokasi Ini
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Heboh Warga Temukan Bungkusan Kain Kafan Berlumuran Darah, Dikira Pocong Mini
-
Misteri Mayat dalam Karung di Muba Terkuak, Pelakunya Ternyata PNS dan Anaknya Sendiri
-
7 Fakta Mengejutkan Batu Giok 5.000 Ton yang Ditemukan di Aceh, Nilainya Bisa Tembus Triliunan
-
Inovasi PTBA: Ubah 'Si Hitam' Jadi 'Hijau', Dukung Swasembada Pangan Nasional
-
Sriwijaya FC Terpuruk di Dasar Klasemen, Belum Sekali Pun Menang