SuaraSumsel.id - Warga atau wong Palembang yang ingin menukar uang rupiah kertas edisi terbaru yang telah diluncurkan Bank Indonesia, maka bisa menukarkannya di sejumlah lokasi ini. Penukaran dilakukan di lokasi-lokasi yang telah disiapkan oleh Bank Indonesia (BI) perwakilan Sumatera Selatan.
"Kami menjadwalkan penukaran uang baru sejak 19-29 Agustus 2022 dengan berkeliling pada sejumlah lokasi," kata Kepala Perwakilan BI Sumsel, Erwin Soeriadimadja.
Ia menjelaskan uang kertas edisi baru tersebut menjadi salah upaya penyediaan dana tunai bagi masyarakat yang membutuhkan. Sebelum melakukan penukaran uang, wong Palembang website resmi pintar.bi.go.id.
Kepala BI Sumsel, Erwin juga mengajak masyarakat untuk segera menukarkan uang lama dengan uang baru. Masyarakat juga diminta mengoptimalkan penggunaan layanan QRIS dalam transaksi berbasis digital.
Wong Palembang yang ingin menukarkan uang bisa mendatangi lokasi-lokasi ini:
- Rabu (24/8/2022) lokasi kas keliling berada di Masjid Agung Palembang
- Jumat (26/8/2022) Rumah Kopi Sumsel
- Senin (29/8/2022) masyarakat dapat mendatangi kawasan Pusri tepatnya di depan Bank Mandiri untuk menukarkan uang baru.
Tag
Berita Terkait
-
Duh! Kuota Job Fair Virtual di Sumsel Masih Sepi Peminat
-
Cuaca Sumsel: Palembang Diguyur Hujan Lebat Sore Hari Ini
-
Bengkulu Dilanda Gempa 6,5 Magnitudo, Getaran Terasa di Sumsel
-
Teruntuk Pecinta Durian, Muara Enim Bakal Gelar Festival Durian Sumatera
-
Tetiba Kantor Digeledah Kejari Prabumulih, Ini Kata Bawaslu Sumsel
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Telkomsel Akselerasi Transformasi Digital di Sumbagsel, Produktivitas Masyarakat Kian Melesat
-
BRI Tingkatkan Akses Pembiayaan UMKM Lewat KUR Mikro dan Kecil
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan