SuaraSumsel.id - Harga ayam potong di Palembang, Sumatera Selatan kembali naik. Meski beberapa pekan sebelumnya sempat turun sampai di harga Rp24.000 per kilogram. Kekinian harga daging ayam di Palembang telah mencapai Rp32.000 per kilogram.
“Hari ini, harga ayam Rp 32 ribu per kilogram naik dibandingkan pekan lalu,” kata Agung pedagang ayam di Pasar Ariodillah Palembang melansir wongkito.co-jaringan Suara.com, Rabu (24/8/2022).
Menurut dia kenaikan harga ayam tersebut terjadi sejak kemarin, hari Minggu (21/8/2022).
Dia memprediksi kenaikan harga kali ini juga disebabkan karena pasokan dari produsen yang menurun.
"Dua pekan lalu, memang harga ayam mengalami penurunan sampai akhir pekan lalu. Namun, kini kembali naik", katanya.
Sementara harga telur ayam mengalami penurunan Rp 2.000 per kilogram. Harga telur ayam sebelumnya Rp 30.000 kini menjadi Rp 28.000 per kilogram.
Rita pedagang telur mengatakan harga telur mulai turun dengan pasokan pun cenderung stabil.
“Mudah-mudahan harga telur kembali normal di kisaran Rp 20 ribu per kilogram agar pembeli kembali ramai,” ujarnya.
Baca Juga: Duh! Kuota Job Fair Virtual di Sumsel Masih Sepi Peminat
Berita Terkait
-
Heboh Dua Pengendara di Palembang Adu Jotos, Rebutan Mengisi Bahan Bakar di SPBU
-
Ingin Tukar Uang Baru? Wong Palembang Bisa Datangi Lokasi-Lokasi Ini
-
Duh! Kuota Job Fair Virtual di Sumsel Masih Sepi Peminat
-
Cuaca Sumsel: Palembang Diguyur Hujan Lebat Sore Hari Ini
-
Bengkulu Dilanda Gempa 6,5 Magnitudo, Getaran Terasa di Sumsel
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Fakta Dugaan Bullying PPDS Mata RSMH, Kemenkes Bakal Sampai Setop Program
-
7 Amalan Sunnah Menjelang Ramadan agar Puasa Lebih Ringan bagi Muslim Sibuk
-
PTBA Salurkan Beasiswa Ayo Sekolah untuk Dukung Pendidikan Inklusif dan Berkelanjutan
-
5 HP Murah untuk Atasi Kebutuhan Belajar Berbasis AI, Pilihan Aman Pelajar & Mahasiswa
-
Listrik Padam Hari Ini dan Besok, Warga Palembang Wajib Cek Jadwal Pemadaman PLN