SuaraSumsel.id - Pembalap Motor GP, Marc Marquez digambarkan tengah berkeliling di Palembang, Sumatera Selatan. Selain berada di depan toko Martabak HAR, pembalap yang kini tiba berada di Bali ini, juga berada di Jembatan Ampera, Palembang.
Berbagai foto Marc Marquez saat berada di Palembang, Sumatera Selatan mewarnai akun media sosial. Berbagai akun media sosial menggambarkan Marc Marques berada di berbagai objek wisata di kota Palembang, Sumatera Selatan.
Tampak muka Marc Marques berada di tempat makan legendaris di Palembang, yakni martabak HAR. Tidak hanya itu, Marc Marques juga berada di objek wisata baru di Palembang, di Sungai Sekanak Lambidaro.
Setelahnya, Marc juga digambarkan tengah berada di dekat jembatan yang menjadi icon kota Palembang, jembatan Ampera.
Tampilan muka Marc ini pun dikomentari ramai oleh netizen. Mereka pun sangat berkeinginan Marc Marquez hadir di Palembang. Beberapa netizen pun menanggapinya dengan nada bercanda.
"Ngapo laju nyasar ke palembang . Salah pesawat cak nyo harusny ke lombok," tulis widodo_zakaria90.
"Dem gawe Markes cekrek selfie di lombok.. Laju warga +62 editannyo dk galak kalah galo," tulis pickjr11_
"Cubo befoto di lorong teratai tu omongi markues tu", tulis imper_denis_387364
"Galak di bonceng Marc Marquez, tulis hafizaaja.hafiza
Baca Juga: Tingkat Keterisian Rumah Sakit di Sumsel Naik 12 Persen, Kadinkes: Masyarakat Diharap Disiplin
Marc Marquez diketahui tengah berada di Lombok, guna mengikuti ajang perhelatan Moto GP, di Surkuit Mandalika.
Tag
Berita Terkait
-
Jelang Sesi Tes MotoGP Mandalika, Marc Marquez Akui Performanya Kalah Jauh Dibanding saat 2019 Lalu
-
Terdakwa Pengusaha Penyuap Dodi Reza Alex Ungkap Tak Ada Fee, Tak Bisa Dapat Proyek
-
Dikunjungi Marc Maquez, Begini Penampakan Keindahan Bukit Seger Lombok
-
Kocak! Beredar Foto Marc Marquez di Depan Museum Multatuli Lebak, Ada Juga Foto di Depan Gerobak Kang Rujak
-
Pengakuan Pengemudi Mobil Tabrak 3 Pelajar di Ogan Ilir Usai Serahkan Diri: Ingin Tolong Korban Tapi Takut Dihakimi
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Jejak Aliran Dana Narkotika Pengusaha OKI Haji Sutar Segera Dibongkar, Eksepsi Ditolak
-
Itel S25 dan Redmi A5 untuk Adu Gengsi Desain HP Murah, Siapa Paling Layak Dibeli?
-
100 Titik CCTV Dipasang di Palembang, Ini Lokasi Strategis yang Jadi Prioritas
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi