SuaraSumsel.id - BMKG Stasiun Klimatologi Kelas 1 Palembang, mengimbau agar warga waspada akan bencana longsor dan banjir di delapan wilayah ini. Meski puncak curah hujan tinggi akan terjadi pada Maret 2022.
Koordinator Bidang Data dan Informasi BMKG Stasiun Klimatologi Kelas 1 Palembang, Nandang Pangaribowo mengatakan berdasarkan Peringatan Dini Iklim Ekstrem (PDIE) Wilayah Sumsel Desember 2021 dan Potensi La Nina, hingga awal 2022,.
Hal ini pun sudah dihimbau pada unsur terkait dan unsur muspida di Sumsel.
“Imbauan waspada terhadap potensi curah hujan tinggi yang dapat menyebabkan potensi kebencanaan di daerah rawan banjir longsor,” katanya seperti melansir dari Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Kamis (16/12/2021).
Prakiraan curah hujan wilayah Sumsel berbeda-beda, untuk Sumsel bagian barat, curah hujan rata-ratanya berkisar 200-300 mm perbulan.
Wilayah di Sumsel yang diimbau untuk waspada yakni sebagian besar wilayah Sumsel bagian barat seperti Kota Pagaralam, Kota Lubuklinggau, Empatlawang, Musirawas, Musirawas Utara, Oku selatan, sebagian Kabupaten Lahat, OKU dan Kabupaten Muaraenim.
“Juga sepanjang pesisir DAS (Daerah Aliran Sungai) di wilayah Sumsel, serta waspada potensi curah hujan lebat disertai angin kencang dan petir di seluruh wilayah Sumsel saat musim hujan berlangsung,” katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Jelang Libur Nataru 2022 di Sumsel, 20 Posko Disiagakan di Ruas Jalan Nasional
-
Kejahatan Seksual Terjadi di Lingkungan Pendidikan Agama, Kemenag Diminta Lakukan Hal Ini
-
Jenazah Laura Anna Dikremasi, Sang Kakak Ungkap Alasannya
-
Pajero Sport Tabrak Bentor dan Becak, 1 Tewas dan 3 Kritis
-
Sodomi Santri Selama 4 Tahun, Guru Ngaji di Lubuklinggau Ditangkap
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
7 Foundation Matte untuk Hasil Natural yang Gak Bikin Wajah Terlihat Flat
-
7 Bedak Tabur dengan Kandungan Skincare untuk Kulit Tetap Lembap dan Bebas Kusam
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional
-
10 Game Balap Mobil Terbaik 2026 untuk HP Spek Rendah, Grafis Halus Tanpa Lag
-
Kondisi Terkini Banjir OKU Timur: Warga Terima Sembako dan Janji Benih Padi