SuaraSumsel.id - Gedung SMPN 1 Prabumulih ludes terbakar. Gedung sekolah yang berada di jalan Mangga, Kelurahan Wonosari, Kecamatan Prabumulih Utara, Kabupaten Prabumulih hangus dilalap api Jumat (26/11/2021), sekitar pukul 04.30 Wib.
Untungnya dari kejadian tersebut tidak ada korban jiwa, hanya saja ada empat ruangan yang ludes dilalap api.
Wakil Kurikulum SMPN I Prabumulih Nuraisyah Yani menuturkan kebakaran terjadi sebelum subuh. Akibat kebakaran tersebut empat ruangan ludes terbakar, yakni ruangan kepala dan wakil kepala sekolah, ruangan guru dan ruangan tempat menyimpan berkas - berkas penting.
Ditambah lagi banyak dokumen penting yang dilahap si jago merah.
"Dokumen keuangan ada dua lemari dan bahkan ada dua berkas yang belum diperiksa, selain itu lemari saya ada tiga lemari yang isinya dokumen akreditasi. Karena kami tahun depan akan persiapan akreditasi," ungkapnya.
Menurutnya, meski terjadi kebakaran proses belajar mengajar masih tetap dilanjutkan karena ruangan kelas tidak ada yang terbakar.
" Untuk sumber api belum tahu , sedangkan proses belajar mengajar insyallah masih tetaop adi lanjutkan karena kelas aman. Selain itu karena tanggal 29 November sampai 3 Desember ini siswa akan ujian," pungkasnya.
Wali Kota Prabumulih, Ir. H. Ridho Yahya MM mengatakan jika keberakan sekolah ini ialah musibah.
Pemerintah akan mengalokasikan dana bencana alam guna pembangunan gedung yang terbakar.
Baca Juga: Viral Pelajar di Sumsel Gotong Royong Perbaiki Jalan Sekolah dan 3 Berita Sumsel Lainnya
“Kita akan menggunakan dana bencana alam dulu untuk merapikan dan membersihkannya. Ini bertujuan agar para anak-anak siswa dan siswi tidak trauma. Nanti di tahun 2022 akan kita bangun lagi,” jelasnya.
Tag
Berita Terkait
-
11 Orang Ditangkap Tawuran di Medan, Geng Motor Vs Pelajar
-
Viral Gedung SMP Negeri 1 Prabumulih Terbakar, Aktivitas Sekolah Diliburkan
-
Anggiat Telah Minta Maaf pada Ibu Arteria, Ini Sederet Kontroversi Arteria Dahlan
-
Palembang Terapkan PPKM Level 3 saat Nataru 2022, Dilarang Pesta Kembang Api
-
Viral Remaja Dipolisikan Ibu Karena Jual Perabot Rumah hingga Genteng, Warganet Emosi
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Tak Diberi Uang untuk Nyabu, Anak di Palembang Jepit Jari Ayah hingga Nyaris Putus
-
Capek Terjebak Macet? Ini 6 City Car Listrik Paling Lincah buat Selap-Selip di Kota
-
Janji Religius UAS Terungkit Lagi Usai OTT KPK Gubernur Riau, Publik Sorot 16 Komitmen
-
Diperdaya Permen, Bocah 10 Tahun di Palembang Dikurung di Gudang Masjid, Warga Emosi
-
Dari yang Paling Lega sampai Paling Mewah! Ini 8 Mobil Listrik Keluarga Impian 2025