SuaraSumsel.id - Peristiwa tawuran terjadi di Medan Sumatera Utara, akibatnya 11 orang ditangkap polisi. Tawuran yang terjadi antar geng motor dan pelajar terjadi di Jalan dr Mansyur Medan, Kamis (25/11/2021) pecah.
Selain 11 orang ditangkap polisi, tawuran tersebut juga mengakibatkan korban yang harus dilarikan ke rumah sakit.
"Tawuran antar pelajar yang tergabung dalam komplotan geng motor bentrok di Jalan Dr Mansyur Medan. Dua kubu saling lempar batu dan balok. Satu orang menjadi korban," tulis salah seorang warganet sambil mengunggah video.
Kapolsek Medan Baru AKP Teuku Fathir mengatakan peristiwa tawuran melibatkan pelajar dan geng motor. Keduanya terlibat hingga mengakibatkan ada yang terluka.
Baca Juga: Palembang Terapkan PPKM Level 3 saat Nataru 2022, Dilarang Pesta Kembang Api
Pihaknya telah mengamankan 11 orang dengan berbagai barang bukti.
"Ada sebilah senjata tajam, dan batu juga, serta 6 unit sepeda motor diamankan," sambungnya.
Adapun 11 orang masih dalam pemeriksaan, dan akan dipanggil pihak keluarga dan orang tua.
"Jika ada terbukti melanggar pidana, maka akan diproses," imbuhnya.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, Pengawasan Makanan di Palembang Diperketat
Berita Terkait
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Drama di Hari Bahagia: Bus Pengantin Terperosok, Mempelai Wanita Histeris di Jalan
-
Turis Rusia Nekat! Aksi Gila Naik Kereta Batu Bara Babaranjang Viral!
-
Gerebek Markas Geng Tawuran di Kemayoran, Polisi Sita Celurit hingga Stick Golf
-
Kasus Bikin Konten Rendang Hilang, Polisi Periksa Pelapor Willie Salim
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim
-
TKA SPMB SMA 2025 Sumsel Diminta Dihapus! Ini Alasan Ombudsman
-
Deklarasi Damai PSU Empat Lawang Ricuh? Paslon HBA-Henny Dihadang Masuk
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang