SuaraSumsel.id - Proses vaksinasasi COVID-19 di kota Pagar Alam Sumatera Selatan, kini menyediakan layanan antar dan jemput bagi warganya. Dengan adanya layanan ini, jumlah warga yang divaksinasi COVID-19 kian bertambah.
Dari hasil pantauan, untuk vaksin yang digelar di Aula Wirastya, terlihat bukan hanya dari kalangan lansia ataupun dewasa. Kapolres Akbp Arif Harsono, menjelaskan, sejauh ini ada 41 persen warga Kota Pagaralam yang sudah melaksanakan vaksin COVID-19.
Data ini berdasarkan kriteria yang dianjurkan, seperti remaja minimal 12 tahun hingga orang dewasa yang tidak menderita penyakit tertentu, misalnya diabetes atau hipertensi yang tidak terkontrol.
“Diucapkan terimakasih pada warga yang telah berpartisipasi dan mendukung program vaksinasi ini, karena akan sangat membantu pemulihan kondisi negara kita,“ tambah AKBP Arif Harsono.
Baca Juga: Forum Admin Media Sosial Sumsel Terbentuk, Bakal Gelar Jambore
Melansir Sumselupdate.com, Kasi Humas Polres Pagaralam Akp Wempi A.Kayadu, menambahkan, kemudahan layanan dilakukan Kapolres guna meningkatkan animo masyarakat.
Selain Gebyar vaksin berhadiah sepeda motor juga memerintahkan setiap personel Polres Pagar Alam membawa minimal 20 orang untuk divaksinasi COVID-19.
“Maka ditujukan kepada warga yang siap divaksin kami Polres Pagaralam siap untuk memberian pelayanan antar jemput,” jelasnya
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat