SuaraSumsel.id - Lapis maksuba dan kojo ialah perpaduan kue khas Palembang yang memang terkenal gurih. Memadukan maksuba dan kojo yang kemudian dikenal Makjo Palembang dilakukan oleh pemilik usaha kue basah Dapur Rayya, Eliza.
Berikut resep kue Makjo Palembang
Bahan Kojo:
- 10 butir telor ayam utuh
- 3 butir kuning telor
- 225 gr gula pasir
- 90 gram terigu
- 100 gram cake margarin, lelehkan
- 1/2 kaleng skm
- 500 cc santan kental (tambahkan 20 lbr daun pandan + 10 lbr daun suji diblender dengan santan dan disaring hasil akhirnya 500 cc)
Cara Membuat:
1. Panaskan oven suhu 180°c. Kocok telor dan gula sampai setengah mengembang kemudian tambahkan terigu, aduk rata.
Baca Juga: Ketua PWNU Sumsel Tetap Ingin Masjid Gelar Salat Id, Ini Penjelasannya
2. Tambahkan santan, aduk rata.
3. Kemudian tambahkan cake margarin dan susu kental manis, aduk sampai rata.
4. Siapkan loyang persegi ukuran 20x20 cm oles mentega dan alasi dengan baking paper.
5. Panggang selapis demi selapis, ketebalan sesuai selera.
6. Lapisan pertama pakai api atas dan bawah, setelah set dan bewarna kecoklatan keluarkan dari oven kemudian ditekan-tekan pelan dengan alat penekan lapis legit
Baca Juga: Pintu Masuk Utara Sumsel, Pemudik Bengkulu Diputar Balik di Lubuklinggau
7. Baru tuang lapisan kedua (lapisan ke-2 dst api atas saja).
8. Setelah habis adonan kue kojo lanjutkan dengan lapisan kue maksuba langsung diatas kue kojo tadi.
9. Lapisan terakhir gunakan api atas- bawah.
Maksuba
Bahan :
1. 12 butir telor ayam
2. 125 gram gula pasir/klo suka manis blh ditambah
3. 1 bks susu bubuk
4. 1/2 kaleng susu kental manis
5. 125 gram cake margarin, lelehkan
6. 1/2 sdt Vanili
Cara Membuat:
- Kocok telur dan gula hingga gula larut kemudian tambahkan susu bubuk aduk rata,
- Tambahkan cake margarin, aduk sampai rata.
- Cara panggang sama seperti lapis kojo.
Ini resep makjo, alias maksuba dan kojo kue khas Palembang dengan rasa nan legit. Resep ini ditulis oleh @laysisilia di media sosial Facebook.
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera