SuaraSumsel.id - Ketua PWNU Sumsel, Amiruddin Nahrawi atau Cak Amir menyatakan terpapar virus corona. Ketua Pengurus Wilayah Nahdatul Ulama (PBNU) Sumatera Selatan, ini pun memohon doa dari para kiai.
Pernyataan ini disampaikan langsung Cak Amir melalui video yang kemudian diunggah Seketeris Daerah (Sekda) kota Palembang, Ratu Dewa.
Dalam video yang berdurasi 1 menit 35 detik itu, Cak Amir mengungkapkan jika pada tanggal 29 Januari 2021, dirinya terserang virus covid 19.
Di video tersebut nampak Cak Amir sedang dirawat di rumah sakit. Dengan menggunakan masker medis, namun masih menggunakan baju kemaja, Cak Amir memulai video dengan mengenalkan diri sebagai Ketua PWNU Sumatera Selatan.
Baca Juga: Beberapa Tokoh Ini Berpotensi Maju Pada Pilgub Sumsel
"Saya, Ketua PWNU Sumatera Selatan, pada tanggal 29 Januari ini positif corona," ujarnya
Setelah itu, ia pun mengharapkan agar mereka-mereka yang melakukan kontak dengan dirinya agar bisa juga melakukan tes swab.
Dalam nama-nama yang diharapkan melakukan tes tersebut terucap nama Kapolda Sumatera Selatan, Prof Irjen Pol Eko Indra Heri.
"Siapa-siapa yang terkontak saya, saya mohon agar tes swab juga, termasuk Kapolda Sumsel dan pengurus PWNU lainnya yang mengikuti pertemuan kemarin," sambung Cak Amir.
Di akhir video, Cak menyebut nama-nama tokoh lainnya yang menemui ia, seperti halnya Dodi Reza.
Baca Juga: Ketua PWNU Sumsel Cak Amir Sakit, Kantor PWNU Lockdown 14 Hari
Cak Amir pun memohon doa dari para kiai Nadhatul Ulama di seluruh kabupaten kota untuk kesembuhan dirinya.
Unggahan Sekda Palembang ini pun dikomentari doa dari warga Palembang, yang mendoakan Cak Amir agar lekas pulih.
Seketaris PWNU Sumsel, Muhammad Syueb membenarkan kabar Cak Amir tengah dirawat di rumah sakit.
"Iya, beliau sedang dirawat, sejak menjelang malam Jumat kemarin," ujarnya dihubungi Sabtu (30/1/2021).
Berita Terkait
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Sebut Suara Rakyat Suara Tuhan, Cawagub Sumsel Riezky Aprilia: Berdosa jika Mainan Suara Tuhan
-
Kisah Juliana, Gadis Suku Anak Dalam Peraih Gelar Sarjana Pertama yang Ingin Menjaga Hutan!
-
Manipulasi Dokumen RUPSLB Bank Sumsel Babel, Bareskrim Tetapkan 3 Tersangka
-
Profil Gus Kikin, Cucu Pendiri NU yang Terpilih Jadi Ketua PWNU Jatim 2024-2029
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi