SuaraSumsel.id - Akun media sosial facebook bernama Jhonkanedy Kanedy, Rabu (23/9/2020) malam langsung mencuri perhatian warganet di Sumatera Selatan.
Akun ini memposting foto seseorang wanita tengah menggunakan narkoba jenis sabu
Dua foto yang ditampilkan memperlihatkan posisi yang berbeda. Sebelah kiri ialah adengan menyalakan korek api saat menggunakan sabu dan foto sebelah kanan memperlihatkan usai menggunakan sabu.
Selain memamerkan adegan menggunakan alat hisap sabu, postingan ini juga menulis kalimat yang ditujukan kepada instansi kepolisian.
Baca Juga: Klaster Pesantren Sumbang Pasien Terkonfirmasi Positif Covid 19 di Sumsel
Dengan menggunakan bahasa daerah, si penulis menantang pihak kepolisian untuk menangkap meraka.
Postingan ini terus dikomentari para warganet sampai dengan Kamis (24/9/2020) pagi.
Sebagian mereka menyesalkan tindakan tersebut dan menulis ancaman akan terjerat hukum atas tindakan yang dilakukan sang pelaku.
“Dem lah tangkap polisi nangis,” tulis Amri Muhtadi
“Jangan lincah gino, gek tebuang,” tulis Agus Baru
Baca Juga: Jokowi Ingin Perluas Lumbung Pangan di Sumsel, Kenapa?
“Make bong gelas be bangga, oh,” tulis Rima
Sementara Kepala Bidang (Kabid) Humas Polda Sumsel, Kombes Pol Supriadi memastikan pihaknya sudah melakukan penyelidikan atas kasus akun media sosial berbahasa daerah Palembang tersebut.
Ia mengatakan tengah menyelidikan kepemilikan akun yang memposting foto sedang menggunakan narkoba sekaligus mengeluarkan kalimat ancaman kepada pihak kepolisian.
“Iya sudah dicek siapa pemilik akun. Akun palsu atau asli,” ujarnya saat dihubungi SuaraSumsel.id, Kamis (24/9/2020).
Kontributor : Rio Adi Pratama
Berita Terkait
-
Polisi Ungkap Lab Narkoba Hasis di Vila Uluwatu Bali Hasilkan Duit Rp 1,5 Triliun Dalam 2 Bulan
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Eks Pengguna Ganja Setuju Wacana Pemakai Narkoba Tak Dipenjara, Tapi Ada Syaratnya!
-
Tak Hanya Kampung Boncos yang Marak Peredaran Narkoba, Rano Karno: Banten Juga Dulu Wilayah Merah
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
Pilihan
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
Terkini
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka