Inilah 7 Hal yang Harus Dipersiapkan saat Daftar CPNS 2024, Jangan Sampai Salah yah!

Pada umumnya, persyaratan untuk unggahan dokumen ini berbeda-beda berdasarkan persyaratan dari setiap instansi.

Fabiola Febrinastri | Iman Firmansyah
Rabu, 21 Agustus 2024 | 17:24 WIB
Inilah 7 Hal yang Harus Dipersiapkan saat Daftar CPNS 2024, Jangan Sampai Salah yah!
Ilustrasi Pendaftaran CPNS 2024 (freepik)

6.       Scan Surat Penugasan Guru (untuk THK-2).

Para peserta CPNS 2024 diharuskan untuk mengunggah scan surat penugasan guru, hal ini dikhususkan untuk para tenaga kerja honorer (THK) 2.

Dokuen ini disimpan dan dipindai dengan bentuk file pdf yang ukuran maksimalya 500 Kb.

7.       Syarat Unggah Dokumen Sesuai Instansi.

Baca Juga:ASN Palembang Diingatkan Hati-hati Foto Bersama Dengan Simbol Jari, Terancam Disanksi

Hal yang harus dipersiapkan saat daftar CPNS 2024 yang terakhir adalah mengunggah setiap persyaratan dokumen sesuai dengan instansi yang dipilih. Setiap kementrian atau Lembaga akan menetapkan syarat-syarat khusus di seleksi CPNS tahun 2024.

Para peserta di formasi terkait, diharuskan untuk mengunggah dokumen-dokumen tersebut. Pada umumnya, persyaratan untuk unggahan dokumen ini berbeda-beda berdasarkan persyaratan dari setiap instansi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini