Herman Deru-Cik Ujang Punya 1800 Relawan Militan, Elektabilitas Melonjak?

Sebanyak 32 tim yang terdiri dari keluarga, relawan sekaligus pemenangan bakal calon (balon) Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel, Herman Deru dan Cek Ujang dilantik.

Tasmalinda
Minggu, 02 Juni 2024 | 12:32 WIB
Herman Deru-Cik Ujang Punya 1800 Relawan Militan, Elektabilitas Melonjak?
Herman Deru bersama Cik Ujang [dok]

SuaraSumsel.id - Pasangan bakal calon (balon) Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel, Herman Deru-Cik Ujang melantik 32 tim yang terdiri dari keluarga dan relawan akhir pekan ini.

Pelantikkan ini menambah kekuatan dalam pemenangan yang terdiri dari relawan yang terdiri atas stuktur organisasi, perseorangan yang berbeda-beda sehingga terkumpul 1.800 orang. Akahkah dukungan ini akan meningkatkan elektabilitas pasangan ini?

Herman Deru mengucapkan terima kasih atas dukungan 32 tim ini  “Saya ucapkan terima kasih  setinggi-tingginya terkait kesediaan waktu, curah pikiran, mengeluarkan tenaga untuk memenangkan HD-CU. Tentu ini menjadi catatan sendiri bagi hati nurani kami masing-masing, dalam memajukan Sumsel dalam memenangkan HD-CU mudah- mudahan bernilai ibadah dari Allah SWT,” katanya.

HD berharap tim mengajak masyarakat di lingkungannya dengan hal positif apalagi Pilgub tinggal 179 hari lagi. “Pastinya sejak tim dikukuhkan sudah menjadi bagian HD-CU, nantinya di lapangan jadi naik (elektabilitas) bagi kami, jika perbuatan positif dan negatif berdampak pada kami,” ungkapnya melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com.

Baca Juga:Waspada! Kawah Gunung Api Dempo Mengeluarkan Gas Berbahaya, Pendakian Ditutup

Deru berharap para tim keluarga dan relawan bekerja maksinal meski hasil survei kepuasan masyarakat terhadap dirinya masih tinggi saat ini dibanding kandidat lainnya.

“Pastinya ada beberapa tahapan yang harus dilaksanakan bapak ibu di lapangan nanti, pertama memperkenalkan dan mengingatkan kandidat (HD-CU) di masyarakat dengan berita dan cerita baik, sebab tipe HD-CU bukan pemimpin karbitan yang ingin menyerang kandidat lain,” ujarnya.

“Ketiga kita menyakini ke masyarakat jika pasangan HD-CU yang siap memajukan Sumsel,”  ujarnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini