Cantik Bak Boneka Setelah Operasi Plastik, Lucinta Luna Menyesal: Gue Manusia Paling Serakah

Ia secara blak-blakan mengaku bahwa dirinya menyesal telah menjalani operasi rahim.

Tasmalinda
Sabtu, 15 Oktober 2022 | 10:53 WIB
Cantik Bak Boneka Setelah Operasi Plastik, Lucinta Luna Menyesal: Gue Manusia Paling Serakah
Lucinta Luna cantik bak boneka (Instagram/@lucintaluna_manjalita)

SuaraSumsel.id - Sosok Lucinta Luna memang dikenal berani mengungkapkan diri jika menjalani operasi plastik di tubuhnya. Akibat hal itu pula, selebgram yang memutuskan terlalu sering beroperasi plastik ini, mengaku telah menjadi mahluk yang serakah.

Ia secara blak-blakan mengaku bahwa dirinya menyesal telah menjalani operasi rahim. Lucinta Luna menyadari jika operasi plastik sudah terlanjur terjadi, dan hal tersebut tidak lepas dari sifat sebagai manusia biasa yang serakah.

"Iya tuh kembali lagi ke manusia ya, manusia kan nggak ada puasnya ya mungkin gue manusia yang paling sangat-sangat serakah," ujar Lucinta Luna.

Selebgram Lucinta Luna. (Instagram/@lucintaluna_manjalita)
Selebgram Lucinta Luna. (Instagram/@lucintaluna_manjalita)

"Iya, gue nyesel banget," sambung Lucinta Luna yang belakangan heboh karena disebut mantan pacar Rizky Billar.

Baca Juga:Sumsel Dilanda Gempa Di Lahat Dan Di Muara Enim Pagi Ini

Lucinta Luna mengaku berani melakukan beberapa tindakan operasi plastik namun tidak menyadari akibatnya. "Gue berani operasi ini, ini, tapi gue nggak mikirin, gak tau penyesalan, diakhir itu kayak gimana," pungkasnya.

Cuplikan tersebut banyak dibanjiri komentar warganet. Banyak dari mereka menyoroti pernyataan Lucinta Luna.

Lucinta Luna [Instagram]
Lucinta Luna [Instagram]

"Sedikit banyak sudah ada titik lelah dia dan ada keinginan bertaubat," ujar netizen lain.

"LL udah kecanduan oplas.. Jadi gak akan ada puasnya. Kasihan sebenarnya tapi ya itu sudah pilihan beliau, karena beliau sudah dewasa, sudah tahulah konsekuensinya," tutur netizen.

 
 

Baca Juga:Palembang Gerimis Pagi Ini, Berikut Prakiraan Cuaca Sumsel di Akhir Pekan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini