Menolak Ditilang Sampai Sobek Rompi Anggota Satlantas Polrestabes Palembang, Sopir Dipidanakan

Briptu Nauval Yudhistira, Anggota Satlantas Polrestabes Palembangmalapor karena rompinya disobek.

Tasmalinda
Rabu, 18 Mei 2022 | 07:50 WIB
Menolak Ditilang Sampai Sobek Rompi Anggota Satlantas Polrestabes Palembang, Sopir Dipidanakan
Briptu Nauval Yudhistira, Anggota Satlantas Polrestabes Palembang mendatangi SPKT Polrestabes Palembang

SuaraSumsel.id - Briptu Nauval Yudhistira, Anggota Satlantas Polrestabes Palembang  mendatangi SPKT Polrestabes Palembang, Selasa (17/5/2022). Kedatangannya kali ini bukan hendak kordinasi antar bidang, namun melaporkan rompi yang dikenakannya sobek.

Rompi Briptu Nauval disobek oleh pengendara pengantar ayam karena tidak terima ditilang.

Permasalahannya bermula saat sopir melawan arus atau perboden di Jalan Demang Lebar Daun tepatnya depan Hotel Amaris, Kelurahan 20 Ilir I, Kecamatan Ilir Timur I Palembang.

Di hadapan petugas, Briptu Nauval menceritakan kejadiannya terjadi berawal ketika korban sedang menuju Pos Lakalantas Pakjo dan melihat terlapor melanggar lalu lintas.

Baca Juga:Petani Sawit Sumsel Aksi Keprihatinan Bawa TBS ke Kantor Bupati, Minta Larangan Ekspor CPO Dicabut

Briptu Nauval melakukan penindakan tegas berupa penilangan terhadap SI.

Pelaku yang berinisial RI, cek cok mulut hingga berujung terlapor menarik pakaian petugas. Alhasil pakaian rompi yang dikenakan Briptu Nauval robek.

Melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Kasat Reskrim Polrestabes Palembang Kompol Tri Wahyudi, membenarkan kejadian itu dan telah menerima laporan dari korban dan akan segera ditindaklanjuti.

“Betul sekali. Kami Satreskrim Polrestabes Palembang telah menerima laporan dari anggota Satlantas. Dimana, saat sedang melakukan tugas, mendapatkan perlawanan dari sopir. Sudah melapor polisi, akan kita proses,” ujarnya.

Baca Juga:Tak Lagi Jalani Sidang Online, Terdakwa Korupsi Mantan Gubernur Sumsel Alex Noerdin: Alhamdulilah

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini