Kabar Duka, Ibunda Tito Karnavian Meninggal Dunia di Palembang

Kabar duka beredar jika ibu dari Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian meninggal dunia di Palembang, Sumatera Selatan.

Tasmalinda
Jum'at, 13 Agustus 2021 | 08:39 WIB
Kabar Duka, Ibunda Tito Karnavian Meninggal Dunia di Palembang
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian saat mengikuti Rapat Koordinasi bersama Pemerintah Kota Tangerang Selatan, Selasa (27/7/2021). (Dok. Humas Kemendagri)

SuaraSumsel.id - Kabar duka beredar dari sosok keluarga besar menteri dalam negeri Tito Karnavian. Ibunda dari mantan Kapolri asal Palembang, Sumatera Selatan, meninggal dunia.

Beragam ucapan bela sungkawa dan kabar duka beredar di media sosial, dan group komunikasi.

Narasinya, Inalilahi waina ilahi rojiun..

Telah meninggal dunia orang tua dari Bapak Mendagri, Tito Karnavian, Qordiah binti Ahmad, pada usia 82 tahun. Alamat rumah duka ialah Jalan Pangeran Ing Sido Kenayan, Rt 8 Rw 3 Karang Ayar, Gandus Palembang, Sumatera Selatan. 

Baca Juga:Sekolah Tatap Muka Bisa Digelar pada PPKM Level 2 dan 3 di Sumsel

Wafat setelah menjalani pengobatan medis di RSUP Muhammad Husien Palembang. Selain kabar duka, juga ucapan agar mendoakan kepergiaan sang bunda tersebut.

Pengumuman atas kepergian ibunda Tito juga dibagikan kpu_ri

ucapan duka ibunda Mendagri Tito Karnavian meninggal dunia [instagram]
ucapan duka ibunda Mendagri Tito Karnavian meninggal dunia [instagram]

Dalam keterangan fotonya disebutkan jika segenap keluarga besar KPU RI mengucapkan duka cita mendalam atas meninggalnya Ibu Hj. Kordiah binti Achmad Timbul, ibunda dari Bapak Muhammad Tito Karnavian.

Semoga amal baiknya diterima oleh Allah SWT dan keluarga yang ditinggalkan diberi kekuatan dan ketabahan..

Unggahan inipun dikomentari warganet dengan turut mendoakan kepergian ibunda Mendagri tersebut.

Baca Juga:Danau Ranau Sumsel Tak Masuk Skala Prioritas Nasional, Ini Alasannya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini