8. Setelah habis adonan kue kojo lanjutkan dengan lapisan kue maksuba langsung diatas kue kojo tadi.
9. Lapisan terakhir gunakan api atas- bawah.
Maksuba
Bahan :
1. 12 butir telor ayam
2. 125 gram gula pasir/klo suka manis blh ditambah
Baca Juga:Ketua PWNU Sumsel Tetap Ingin Masjid Gelar Salat Id, Ini Penjelasannya
3. 1 bks susu bubuk
4. 1/2 kaleng susu kental manis
5. 125 gram cake margarin, lelehkan
6. 1/2 sdt Vanili
Cara Membuat:
- Kocok telur dan gula hingga gula larut kemudian tambahkan susu bubuk aduk rata,
- Tambahkan cake margarin, aduk sampai rata.
- Cara panggang sama seperti lapis kojo.
Ini resep makjo, alias maksuba dan kojo kue khas Palembang dengan rasa nan legit. Resep ini ditulis oleh @laysisilia di media sosial Facebook.
Baca Juga:Pintu Masuk Utara Sumsel, Pemudik Bengkulu Diputar Balik di Lubuklinggau