Hormat dan doa kami selalu mengiringi," kata Prabowo.
Diketahui pada Minggu (25/4/2021), KRI Nanggala 402 dinyatakan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto karam dengan terbelah menjadi tiga bagian dan mengakibatkan seluruh awak KRI Nanggala 402 gugur.
Sumber: Suara.com
Baca Juga:Polda Sumsel Siapkan Empat Mobil Vaksinasi COVID 19 Datangi Lansia