Bahkan, Amir Azam menyebutkan bahwa dalam waktu dekat akan ada tujuh pesawat Malaysia yang dijadwalkan terbang ke Palembang, mempertegas komitmen kedua negara dalam membangun konektivitas dan kerja sama ekonomi.
Dari pihak maskapai, Head of Commercial AirAsia, Nur Liyana Binti Mahizzan, menyampaikan rasa bangganya atas kepercayaan yang diberikan pemerintah Sumsel kepada AirAsia.
“Penerbangan perdana akan dimulai pada 18 Juli mendatang, namun tiket sudah bisa dipesan mulai hari ini. Kami bangga bisa kembali menghubungkan Palembang dan Kuala Lumpur,” katanya.
Liyana juga menegaskan bahwa Indonesia merupakan salah satu pasar utama bagi AirAsia, dan pembukaan kembali rute Palembang–Kuala Lumpur ini adalah bukti nyata dari komitmen mereka memperkuat jaringan penerbangan regional di Asia Tenggara.
Kembalinya status internasional Bandara SMB II menjadi simbol kebangkitan Sumatera Selatan dalam membuka konektivitas ke tingkat global. Lebih dari sekadar penerbangan, ini merupakan awal dari potensi besar di sektor perdagangan, pariwisata, pendidikan, hingga kesehatan.
Dengan dukungan penuh dari pemerintah pusat, pemerintah daerah, serta pelaku usaha di kedua negara, diharapkan Bandara SMB II tidak hanya menjadi kebanggaan Sumsel, tetapi juga gerbang penting bagi Indonesia bagian barat menuju dunia internasional.
Tag
Berita Terkait
-
Palembang Rayakan Hari Jadi Tiap 17 Juni, Ini Dua Versi Sejarah dan Fakta Menariknya
-
Harga Emas di Palembang Naik Hari Ini, Simak Daftar Terbarunya
-
9 Kecamatan di Palembang Bakal Mati Air 2 Hari, Ini Daftar Wilayah Terdampaknya
-
55 Alumni S2 UKB Palembang Gagal Jadi Dosen, Ijazah Dibatalkan Kemendikbudristek
-
Kabar Baik! AirAsia Kembali Layani Rute Palembang-Malaysia Mulai September 2025
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
Terkini
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
Daftar Tunggu Masih Panjang, Tapi Kuota Haji Sumsel 2026 Naik Jadi 5.895 Orang
-
Sering Bawa Banyak Barang? Ini 6 Mobil Listrik dengan Bagasi Super Luas
-
Bukan Cuma Stylish, 5 Mobil Listrik Ini Bikin Hidup Wanita Makin Praktis
-
Buruan Cek! 7 Link Dana Kaget Hari Ini Siap Diburu, Langsung Cair Kalau Cepat Klaim