SuaraSumsel.id - Aksi perampokan bersenjata mengguncang Sanga Desa, Musi Banyuasin (Muba), Sumatera Selatan. Delapan perampok bersenjata api menyatroni sebuah toko kelontong yang juga agen bank milik Maspar, Jumat (7/2/2025) pagi.
Modus para pelaku adalah berpura-pura menjadi pembeli sebelum mengancam istri dan anak pemilik toko dengan senjata api. Dalam kejadian ini, para perampok berhasil membawa kabur uang tunai Rp400 juta serta 50 suku emas.
Kapolsek Sanga Desa, Iptu Joharmen mengatakan para pelaku sebanyak delapan orang dengan modus berpura-pura menjadi pembeli. Dalam aksinya, para pelaku langsung mengancam anak dan istri korban menggunakan senjata api (senpi)
“Pemilik warung Maspar, tidak ada dirumah karena ke acara hajatan. Pelaku menyadari itu, dan langsung beraksi sebagai istri dan anaknya,” katanya, Sabtu (8/2/2025).
Korban pun tidak berdaya dan para perampok berhasil mengambil sejumlah uang tunai sekaligus perhiasan yang diperkirakan mencapai 50 suku.
Meski tidak ada korban jiwa, namun polisi memastikan terus melakukan penyelidikan atas peristiwa perampokan tersebut. "Masih disidik," ujarnya singkat.
Meski tidak ada korban jiwa, anak korban mengalami luka akibat pukulan senjata api saat mencoba melawan. Aksi perampokan terjadi di Sanga Desa, Muba, Sumsel berlangsung pagi hari.
Polisi kini tengah melakukan penyelidikan untuk memburu komplotan perampok yang menghilang setelah melancarkan aksinya.
"Jika ada perkembangan, akan dirilis," ucapnya.
Baca Juga: Tumpahan Minyak Medco E&P di Sungai Dua, Warga Kehilangan Sumber Air
Berita Terkait
-
Tumpahan Minyak Medco E&P di Sungai Dua, Warga Kehilangan Sumber Air
-
Radio Gema Randik Muba Hadirkan Aplikasi Streaming: Hiburan Tanpa Batas
-
Dibawa Pakai Rubicon, Mas Kawin Rp 1 Miliar di Sekayu Curi Perhatian Warganet
-
Preman Halangi Polisi Saat Penangkapan BBM Ilegal di Jalan Lingkar Selatan
-
Sumatera Selatan Raih Anugerah Kebudayaan: Apresiasi Pemajuan Budaya Lokal
Terpopuler
- Dipantau Alex Pastoor, 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Layak Dipanggil ke Senior
- 43 Kode Redeem FF Terbaru 18 Juli: Klaim Hadiah Squid Game, Outfit, dan Diamond
- Erika Carlina Bikin Geger, Akui Hamil 9 Bulan di Luar Nikah: Ini Kesalahan Terbesarku
- 7 Pilihan Tablet dengan SIM Card untuk Kuliah, Spesifikasi Mumpuni Harga Cuma Rp 1 Jutaan
- 8 Mantan Pacar Erika Carlina yang Hamil di Luar Nikah, Siapa Sosok Ayah Sang Anak?
Pilihan
-
Awali Pekan Ini, Harga Emas Antam Stagnan Dipatok Rp 1.927.000/Gram
-
Prediksi Skor Timnas Indonesia vs Malaysia di Laga Hidup-Mati Piala AFF U-23 2025
-
Hadiri Kongres PSI, Presiden Prabowo: Gajah Salah Satu Binatang Kesayangan Saya
-
3 Motor Matic Bekas Rp2 Jutaan, Jagoan Paling Bandel untuk Antar Jemput Anak!
-
Temui Jokowi, Presiden Prabowo Cerita Hasil Perjalanan ke Luar Negeri
Terkini
-
BPBD Sumsel Terima Bantuan 5 Helikopter untuk Penanganan Karhutla
-
Bandara Palembang Dilirik Maskapai Asing: Malindo Air dan Scoot Air Buka Rute Internasional
-
Bobol ATM Majikan Rp348 Juta, Sopir di Palembang Ngaku Ketagihan Judi Online
-
8 Sepatu Adidas Wajib Punya 2025: Investasi Gaya Jangka Panjang
-
Glowing Tanpa Filter, Ini Tips Perawatan Wajah Natural Tanpa Efek Samping