SuaraSumsel.id - Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur menyediakan layanan perbankan di wilayah pesisir Komering guna meningkatkan roda perekonomian.
Bupati OKU Timur Lanosin Hamzah saat meresmikan Kantor Kas Bank Sumsel Babel di Desa Kota Negara, Kecamatan Madang Suku II, Kabupaten OKU Timur mengatakan wilayah pesisir Komering sudah memiliki Kantor Kas Bank Sumsel Babel untuk masyarakat di Kecamatan Madang Suku II.
Pesisir Komering dahulunya banyak pandagang orang terkait hal-hal yang negatif baik dari segi keamanannya termasuk kredit macet.
Pendirian perbankan di wilayah tersebut pihak Bank Sumsel Babel butuh legitimasi pimpinan daerah untuk menjamin stabilitas keamanan.
Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Ciatok: Tradisi Pernikahan Unik dengan Hidangan Istimewa
"Saya menjamin keamanan daerah OKU Timur untuk mendirikan perbankan guna mewujudkan pertumbuhan ekonomi warga daerah," ungkapnya.
Ia berharap dengan adanya kantor cabang pembantu mampu memberikan dampak besar bagi roda perekonomian masyarakat di OKU Timur agar kedepan semakin baik dan berkembang pesat.
Pimpinan Cabang Bank Sumsel Babel Martapura, Kabupaten OKU Timur Muhamad Ramli Sinin mengatakan bahwa layanan perbankan ini disediakan untuk memacu pertumbuhan ekonomi masyarakat di wilayah pesisir Komering.
"Pendirian kantor kas di Desa Kota Negara Kecamatan Madang Suku II ini sesuai dengan keinginan masyarakat setempat," jelasnya.
Kabupaten OKU Timur saat ini memiliki delapan kantor kas yaitu Kantor Kas Pemkab, Rawa Bening, Sukaraja, Petanggan, Nusa Bakti, Sidodadi, RSUD Tulus Ayu dan Desa Kota Negara.
Baca Juga: Panen Raya Tekan Harga Bikin Deflasi Bulanan Sumsel Makin Dalam
"Setiap tahun saham Pemerintah Kabupaten OKU Timur selalu bertambah di mana pada 2024 sebesar Rp2,5 miliar dan pada 2025 akan bertambah menjadi Rp5 miliar," ujarnya menjelaskan.
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?