SuaraSumsel.id - Pilkada Empat Lawang dipastikan tidak akan melawan kotak kosong. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Empat Lawang memperpanjang masa pendaftaran pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Empat Lawang tahun 2024, Senin (2/9/2024).
Diketahui jika pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati H Budi Antoni Aljufri (HBA) dan Heny Verawati muncul dengan mendaftarkan diri mengikuti Pilkada Empat Lawang. Hal ini membuat Pilkada di kabupaten Empat Lawang yang awalnya akan lawan kotak kosong akan diikuti dua bakal pasang calon.
“Kepada simpatisan dan pendukung sanak keluarga, kita pastikan besok Selasa (3/9/2024), untuk mendaftarkan Pilkada Empat Lawang 2024,” kata HBA melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
HBA menyampaikan, awalnya mereka akan mendaftar ke KPU hari ini. Namun ditunda hingga besok.
KPU sendiri membuka perpanjangan pendaftaran Pilkada empat lawang 2024 2 hingga 4 September 2024, mulai pukul 08:00 wib hingga 16:00 Wib.
Pasangan HBA Heny mengajak kepada para pendukung simpatisan untuk tetap santun damai pada pesta demokrasi Pilkada Empat Lawang 2024 ini.
“Saya mintak kepada pendukung dan simpatisan agar tetap damai dan santun dalam menyambut pesta demokrasi Pilkada Empat Lawang 2024 ini,” ujarnya menerangkan.
Berita Terkait
-
Waspada Cacar Monyet Merebak di Palembang! Seorang Warga Dinyatakan Suspek
-
Pameran Ghompok: Dari Kelas Menjadi Eksplorasi Fotografi Visual
-
Eddy Santana Daftar Lewat PDIP, Ketua DPD Gerindra Sumsel Ancam Sanksi!
-
Usai Tes Kesehatan, Pasangan Fitri - Nandri Kunjungi Korban Kebakaran 10 Ilir
-
Korupsi Dana Hibah Pilkada, Eks Ketua Bawaslu OKU Timur Dijebloskan ke Penjara
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Cek Fakta: Video Menkeu Purbaya Bongkar Kerugian BUMN Viral, Faktanya Begini
-
Ketika Akar Kembali Menguat: Harapan Sungsang IV yang Bertumbuh Bersama Medco
-
Cek Fakta: Viral Isu Purbaya Jebloskan Luhut ke Penjara, Begini Faktanya!
-
Dukung Ekonomi Rakyat, BRI Kembangkan 41.715 Klaster Usaha dan LinkUMKM
-
Listrik Padam di Palembang Hari Ini, Cek Daftar Wilayah yang Terdampak!