SuaraSumsel.id - Pemilihan Legislatif atau Pileg yang telah berlangsung menghasilkan komposisi partai pengisi kursi di kalangan parlamen DPRD Palembang. Pada Pileg 2024 diketahui partai dengan raihan suara tertinggi ditempati Partai Golkar, Partai Gerindra dan Partai NasDem.
Berdasarkan perolehannya ketiga partai tersebut menduduki perolehan partai dengan kursi terbanyak, di antaranya Partai NasDem sebanyak 9 kursi, partai Golkar dan partai Gerindra sebanyak 8 kursi.
Sementara partai lainnya yakni PKB sebanyak 4 kursi, PDI perjuangan sebanyak 5 kursi, PKS juga 5 kursi, Partai Demokrat sebanyak 6 kursi dan PAN sebanyak 5 kursi.
Komposisi kursi ini pun akan menentukan dukungan pada calon wali kota dan wakil wali kota Palembang nantinya. Berdasarkan pleno rekapitulasi KPU Palembang diketahui jika pengisi kursi terbanyak di DPRD Palembang diantaranya sembilan kursi di partai NasDem.
Baca Juga: Ayahnya Mantan Cawapres Prabowo, Peluang Rasyid Rajasa di Pilwako Palembang Besar?
Kursi-kursi ini bakal diisi oleh M Arris Alkautsar, Dedi Sipriyanto, Andri Adam, Yudi Danu Kusuma, Diana SPD, Umari Supiandi, Ali Subri, dan Hasan Basri.
Lalu Partai Golkar akan diisi oleh Yustin Kurniawan/Zendrato, Muuhammad Asywat, Rubi Indiarta, M Hidayat, Zulfikar Muharrani, Peby Anggi Pratama, M Sholatuddin, Fahrie Adianto.
Sedangkan Partai Gerindra bakal diisi Hari Apriansyah, M Imam Fahrozi. Budi Mulya, M Normansyah, Adzanu Getar Nusantara, Patra Wibowo, Danny Desransdy, M Firduas.
Sementara PAN bakal disi Junaidi Wiratama, Wahyu Azis Saputra, M Sudirman, Ruspanda Karibullah dan Duali.
Baca Juga: BI Siapkan 147 Lokasi Penukaran Uang Selama Ramadan dan Idul Fitri di Sumsel
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024