SuaraSumsel.id - Pemilihan umum (Pemilu) meninggalkan cerita yang kerap unik. Salah satunya terjadi di Musi Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel). Di salah satu TPS tersebut, terdapat surat suara yang mencuri perhatian panitia TPS.
Di surat suara dengan pemilihan calon legislatif atau caleg untuk daerah pemilihan (dapil) Sumatera Selatan (Sumsel) I diketahui pemilih meninggalkan pesan menohok.
Di surat suara itu tidak ada caleg yang dicoblos. Tidak hanya itu, pesan menohok ini akhirnya juga membuat netizen berkomentar ramai.
Pemilih yang tidak diketahui identitasnya meninggalkan pesan dengan menuliskan rasa kekecewaan. Rasa kecewa jika memilih di antara para caleg, maka dipastikan mereka tidak bakal mengingatnya.
Baca Juga: Prabowo Unggul Quick Count di Sumsel, Mawardi Siap Calonkan Diri Jadi Gubernur
" Sudahlah Kamu Jadi Tidak Bakal Ingat " tulis pemilih tersebut.
Surat suara ini pun kemudian ramai dikomentari netizen di media sosial.
"Dr ati nia kate2 tu," ucap netizen.
Namun ada juga yang mempertanyakan mengenai petugas yang tidak mengawasi pemilih sehingga memiliki pulpen untuk meninggalkan pesan tersebut di kertas surat suara.
Baca Juga: Sebagian Wilayah Sumsel Hujan di Hari Pencoblosan, Bikin Partisipasi Turun?
Berita Terkait
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Aturan Coblos Surat Suara yang Sah, Wajib Tahu Sebelum Pilkada 2024
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Seribu Lebih Surat Suara Pilbup Bogor Nyasar di Gudang Kabupaten Serang, Begini Kata KPU
-
3 Warna Surat Suara Pilkada 2024, Jangan Sampai Salah Coblos!
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Ini Alasan Pemerintahan Prabowo Belum Gaspol Bangun Infrastruktur
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
Terkini
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit