SuaraSumsel.id - Pemilihan umum (Pemilu) meninggalkan cerita yang kerap unik. Salah satunya terjadi di Musi Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel). Di salah satu TPS tersebut, terdapat surat suara yang mencuri perhatian panitia TPS.
Di surat suara dengan pemilihan calon legislatif atau caleg untuk daerah pemilihan (dapil) Sumatera Selatan (Sumsel) I diketahui pemilih meninggalkan pesan menohok.
Di surat suara itu tidak ada caleg yang dicoblos. Tidak hanya itu, pesan menohok ini akhirnya juga membuat netizen berkomentar ramai.
Pemilih yang tidak diketahui identitasnya meninggalkan pesan dengan menuliskan rasa kekecewaan. Rasa kecewa jika memilih di antara para caleg, maka dipastikan mereka tidak bakal mengingatnya.
" Sudahlah Kamu Jadi Tidak Bakal Ingat " tulis pemilih tersebut.
Surat suara ini pun kemudian ramai dikomentari netizen di media sosial.
"Dr ati nia kate2 tu," ucap netizen.
Namun ada juga yang mempertanyakan mengenai petugas yang tidak mengawasi pemilih sehingga memiliki pulpen untuk meninggalkan pesan tersebut di kertas surat suara.
Baca Juga: Prabowo Unggul Quick Count di Sumsel, Mawardi Siap Calonkan Diri Jadi Gubernur
Berita Terkait
-
Prabowo Gibran Unggul Sementara, Pendukung di Palembang Sujud Syukur
-
Prabowo Unggul Quick Count di Sumsel, Mawardi Siap Calonkan Diri Jadi Gubernur
-
Oknum Linmas di Palembang Aniaya Ketua KPPS dengan Golok, Hanya Gara-gara Ini...
-
Sebagian Wilayah Sumsel Hujan di Hari Pencoblosan, Bikin Partisipasi Turun?
-
Waduh! TPS-TPS di di Palembang Kekurangan Surat Suara, Warga Tak Mencoblos
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
10 Mobil Bekas untuk Kebutuhan Harian Tangguh bagi Pembeli Budget Rp 90 Jutaan
-
Tonggak Baru Investasi Syariah: BRI-MI Resmikan KIK EBA Syariah Infrastruktur Pertama di BEI
-
9 Mobil Bekas Tahan Banting untuk Pengguna Berbudget Rp60 Juta
-
5 Cara Set Lipstik Biasa untuk Jadi Transferproof Pakai Bedak Tabur agar Tampilan Rapi
-
5 Mobil Bekas untuk Angkut Galon dan Gas bagi Pemilik Warung di Bawah Rp 40 Juta