SuaraSumsel.id - Kelangkaan gas melon atau elpiji 3 kilogram di Palembang dengan adanya aturan baru yakni menerapkan penggunaan KTP membuat warga kelimpungan.
Pemerintah sendiri menerapkan mulai 1 Januari 2024 membeli gas melon atau elpiji 3 Kilogram dengan menggunakan KTP atau Kartu Keluarga (KK).
Sejak awal tahun masyarakat khususnya pengguna elpiji 3 Kg mengeluhkan kelangkaan stok dan jika pun ada harganya naik berkisar Rp4.000 – Rp5.000 per tabung.
Warga Talang Kelapa, Tina mengatakan, sejak 2 Januari gas melon ini susah didapatkan di Palembang, Sumsel. “Apalagi di warung, kosong sudah seminggu ini, kalaupun ada mahal naik sampai Rp5.000 per tabung,” katanya, Senin (8/1/2024).
Jika kuota ada, Tina mengatakan harganya sangat mahal mulai dari biasanya Rp22.000, sekarang Rp25.000-Rp26.000. Meski demikian, lantaran butuh terpaksa tetap dibeli.
Sub agen elpiji 3 Kg di KM 5 Hardi mengatakan, elpiji yang peruntukkannya bagi warga kurang mampu memang kosong.
Selain harga elpiji 3 kg dijual sebesar Rp20.000-Rp21.000.
“Kemarin masih ada sisa yang tahun lalu, sebenarnya kami dengar juga ada aturan harus terdaftar dulu, kami juga sebagai sub agen tidak keberatan,” katanya melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com
Aturan pembeli harus terdaftar atau daftar dengan KTP ataupun KK, itu tidak akan terlalu berpengaruh pada penjualannya.
Baca Juga: Ditahan Kejati, Begini Modus 3 Direktur Perusahaan Suap Dirjen Pajak Sumsel
Berita Terkait
-
Teman Sendiri Cemburu, Remaja 17 Tahun di Palembang Disayat Pipinya
-
Remaja Putri di Palembang Diintip Saat Mandi, Pelaku Terancam 12 Tahun Penjara
-
Ribuan APK Caleg Ditertibkan Satpol PP Kota Palembang
-
Ditahan Kejati, Begini Modus 3 Direktur Perusahaan Suap Dirjen Pajak Sumsel
-
Jasad Pria Hanya Kenakan Celana Dalam Terapung di Sungai Musi
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Listrik Padam di Palembang Hari Ini, Cek Daftar Wilayah yang Terdampak!
-
Ketika Hulu Migas Menanam Pengetahuan, dan Dari Daun Kecil Tumbuh Kesehatan Desa
-
Harga Sepeda Peserta Gran Fondo 2025 Jadi Sorotan, Benarkah Bisa Ada yang Setara Motor?
-
5 Fakta Festival Danau Ranau 2025 yang Bikin Heboh dan Wajib Kamu Tahu
-
Gran Fondo 2025 Resmi Digelar di Danau Ranau, Hadiah Ratusan Juta Menanti Juara